download

Matakuliah
Tahun
: ERGONOMI INTERIOR
: 2009
PENGENALAN ERGONOMI INTERIOR
Pertemuan ke - 11
PENERAPAN ERGONOMI INTERIOR
PADA DESAIN RUANG PUBLIK LAINNYA
IV. RUANG REKREASI DAN BERSANTAI
1. RUANG SENAM
- KEBUTUHAN RUANG TIAP AKTIVITAS
- JARAK BERSIH
- RUANG UNTUK DANSA
- AREA UNIT UNTUK BERLATIH
- RUANG SAUNA DAN LOKER
Bina Nusantara University
3
PENERAPAN ERGONOMI INTERIOR PADA
DESAIN RUANG PUBLIK LAINNYA
IV. RUANG REKREASI DAN BERSANTAI
1. RUANG OLAH RAGA DAN PERMAINAN
- PERSYARATAN TENIS MEJA DALAM RUANG
- PERSYARATAN BOLA SODOK DALAM RUANG
- RUANG UNTUK DANSA
Bina Nusantara University
4
PENERAPAN ERGONOMI INTERIOR PADA
DESAIN RUANG PUBLIK LAINNYA
IV. RUANG REKREASI DAN BERSANTAI
3. SENTRA KARYA DAN KERAJINAN
- FASILITAS UNTUK MELUKIS
- MEJA GAMBAR DAN MEJA KERJA
- AREA ANAK-ANAK
Bina Nusantara University
5
PENERAPAN ERGONOMI INTERIORPADA
DESAIN RUANG PUBLIK LAINNYA
V. RUANG PUBLIK
1. RUANG SIRKULASI HORISONTAL
- SIRKULASI DAN LINTASAN
2. RUANG SIRKULASI VERTIKAL
- TANGGA DAN ESKALATOR
- ELEVATOR LOBBY DAN KABIN
Bina Nusantara University
6
PENERAPAN ERGONOMI INTERIOR PADA
DESAIN RUANG PUBLIK LAINNYA
V. RUANG PUBLIK
3. TOILET UMUM
- TATA LETAK URINAL & LAVATORY
4. FASILITAS LAYANAN UMUM
- TELEPON UMUM
- TEMPAT PEMBUANGA
Bina Nusantara University
7
PENERAPAN ERGONOMI INTERIOR PADA
DESAIN RUANG PUBLIK LAINNYA
V. RUANG AUDIOVISUAL
1. DASAR - DASAR
- PERGERAKAN KEPALA HORISONTAL
- PERGERAKAN KEPALA VERTIKAL
- DAERAH VISUAL BIDANG HORISONTAL
- DAERAH VISUAL BIDANG VERTIKAL
Bina Nusantara University
8
PENERAPAN ERGONOMI INTERIOR
PADA DESAIN RUANG PUBLIK LAINNYA
V. RUANG AUDIOVISUAL
2. DISPLAY POS KERJA
- PENGAMAT PADA POSISI BERDIRI
- PENGAMAT PADA POSISI DUDUK
- KONSOL DISPLAY POS KERJA
- PENEMPATAN KENDALI DAN DISPLAY
Bina Nusantara University
9
PENERAPAN ERGONOMI INTERIOR PADA
DESAIN RUANG PUBLIK LAINNYA
V. RUANG AUDIO VISUAL
3. DISPLAY UNTUK PENGAMAT BERKELOMPOK
- PENGAMAT PADA POSISI DUDUK & BERDIRI
- JARAK DARI LAYAR HINGGA BARIS PERTAMA
- TEMPAT DUDUK BERUNDAK
- TEMPAT DUDUK YANG DIATUR BERSELINGAN
- MIMBAR
Bina Nusantara University
10
PENERAPAN ERGONOMI INTERIOR PADA
DESAIN RUANG PUBLIK LAINNYA
Pertanyaan dan diskusi :
Carilah beberapa gambar desain/ foto interior ruang publik
antara lain: toko, café/restoran, dll
Kemudian diskusikan :
1. Mengapa ada interior ruang yang nyaman dan tidak
nyaman
2. Mengapa hubungan antar ruang sangat penting dalam
kenyamanan beraktivitas dalam ruang
3. aplikasi ergonomi apa saja yang ada pada perancangan
desain interior tersebut
Bina Nusantara University
11