download

Studio
Perancangan
Arsitektur
04
Dosen: Ir. Indartoyo, MS.Ars
D – 2283
Tujuan Mata Kuliah
Studio Perancangan Arsitektur 04
Melatih mahasiswa agar
trampil merancang beberapa
bangunan yang memiliki fungsi
lebih dari satu, bertingkat
rendah (maksimal 4 lantai),
luas berkisar antara 20003000 m2, salah satu
bangunannya memiliki
bentang lebar, lingkup
pelayanan setingkat kota dan
terletak di atas tapak yang
memiliki kontur.

Modul Plan
Studio Perancangan Arsitektur 04
01. Tata Laksana & Materi Studio Perancangan Arsitektur-04.
Pemahaman terhadap jenis-jenis kegiatan, karakteristik
kegiatan dan faktor-faktor “restriction” dari Proyek.
02. Program Ruang & Persyaratan Ruang.
03. Bentuk Dasar Bangunan
04. Analisa Tapak dan Konsep Perancangan.
05. Sketsa Ide Awal Bentuk dan Perletakan Bangunan.
06. Studi maket untuk menemukan kesatuan tiga dimensional
07. Rancangan Denah Bangunan.
08. Sinkronisasi antara Denah dengan Sistim Struktur yang dipakai.
09. Tipologi Bangunan pada umumnya.
10. Rancangan Tampak Bangunan.
11. Rancangan Potongan Bangunan.
12. Sinkronisasi antara Denah, Tampak dan Potongan Bangunan.
13. Perspektif Mata Burung dan P l e n o.
Tata Laksana Studio
Perancangan Arsitektur 04

Kedudukan Studio Perancangan Arsitektur
dalam Kurikulum Jurusan Arsitektur.
 Bentuk Pembelajaran Studio.
 Materi dan Substansi Tugas
 Jadwal &Target Tugas Per-Minggu.
 Evaluasi dan Tata Cara Penilaian.
 Tata Tertib Studio.
Kedudukan Mata Kuliah
Studio Perancangan Arsitektur 04
dalam Kurikulum Jurusan Arsitektur
UNIVERSITAS BINA NUSANTARA
Bentuk Pembelajaran
Studio Perancangan Arsitektur 04
Materi dan Substansi Tugas
Studio Perancangan Arsitektur 04
JURUSAN ARSITEKTUR UNIVERSITAS BINA NUSANTARA
Semester Ganjil Tahun Ajaran 2006/2007

Pada sebuah tapak yang
terletak di daerah Utan
Kayu, Jakarta Timur
saudara diminta membuat
Desain Bangunan Gedung
SMU Unggulan milik
Pemda DKI Jakarta,
lengkap dengan Gedung
Serba Guna dan Gedung
Olah Raganya.
Jadwal Kegiatan dan Target
Tugas Studio Perancangan Arsitektur 04


Jadwal kegiatan Studio PA 04 selama satu
semester, dibuat sesuai dengan Modul Plan
yang telah disusun, dengan perincian seperti
Jadwal Kegiatan terlampir (lihat foto copy).
Setiap minggu, secara individu mahasiswa
harus menyelesaikan tugas mingguan, sesuai
dengan target yang sudah ditentukan.
Penilaian dan Evaluasi Tugas
Studio Perancangan Arsitektur 04



Nilai Studio Perancangan Arsitektur 04 hanya diambil
berdasarkan nilai dari tugas ini saja (artinya didalam
Mata Kuliah Studio Perancangan Arsitektur 04 tidak ada
UTS dan UAS), sebagai gantinya ada Pleno 1 & 2.
Konsekuensinya, kelulusan hanya ditentukan oleh
tugas, sehingga tugas harus baik. Supaya baik, harus
dievaluasi atau dinilai secara teratur, satu minggu satu
kali, sesuai dengan target mingguan yang sudah tertulis
dan ditentukan dalam Jadwal Kegiatan.
Secara bergilir, setiap minggu, secara individu
mahasiswa harus dapat mempresentasikan tugasnya
(sesuai target mingguan) didepan kelas.
Tata Tertib
Studio Perancangan Arsitektur 04




Kecuali Sakit (yang dapat ditunjukkan dengan memakai
Surat Dokter) setiap mahasiswa harus selalu mengikuti
proses evaluasi yang dilakukan pada setiap minggu.
Nilai evaluasi mingguan, ditentukan berdasarkan, pada:
(1). Kesesuaian capaian tugas mahasiswa dengan
target, (2). Kualitas Presentasai Tugas mingguan.
Bagi mahasiswa yang tidak mengikuti evaluasi
mingguan (tanpa izin) maka nilai evaluasi mahasiswa
pada minggu tersebut = 0 (nol)
Nilai Studio PA-04 atau nilai tugas, diperoleh dari
akumulasi (penjumlahan) seluruh nilai hasil evaluasi
mingguan, ditambah Nilai Pleno 1 & 2.