download

Matakuliah
Tahun
: <<Kebudayaan Praktis>>
: <<2008-2009>>
Pertemuan ketigabelas
Makanan Jepang/ Nihon ryouri
Nihon no Ryouri
Jenis dari bahan yang dipakai dalam Nihon ryouri adalah ;
Yama no Sachi Berkah dari gunung )
- Berupa hasil pertanian
- Umbi-umbian dan daun-daunan liar yang bisa dimakan
Umi no Sachi
-Hasil tambak, hasil laut
-Tumbuh-tumbuhan laut
Bina Nusantara University
3
Yama no Sachi
.
Hasil-hasil gunung dianggap sebagai berkah
dewa untuk dimanfaatkan sebaik-baiknya oleh
manusia menjadi makanan.
Rasa makanan Jepang selalu bersifat natura,
kebanyakan direbus dan dibakar, dengan
bumbu minim, agar dapat dirasakan kelezatan
Asli hasil alam tersebut.
Bina Nusantara University
4
Yama no Sachi
Contoh-contoh yama no sachi adalah : 1. Daun-daunan
2. Umbi-umbian
3. Kacang-kacangan
.
Bina Nusantara University
5
• Umi ni Sachi
Bina Nusantara University
6
Kaiseki Ryouri
Kaiseki Ryouri adalah makanan lengkap yang disajikan
pada acara-acara khusus seperti pesta dan perayaanperayaan keagamaan, yang berhubungan dengan agama
Shinto.
Padahal Kaiseki Ryouri sendiri dipengaruhi oleh agama
Budha Zen.
Bina Nusantara University
7
Kaiseki Ryouri
Bina Nusantara University
8
• Chakaiseki Ryouri : Adalah makanan khusus yang
disajikan pada saat Upacara minum teh
Bina Nusantara University
9
Osechi Ryouri: adalah masakan yang disajikan pada saat
tahun baru
Bina Nusantara University
10