download

Matakuliah
Tahun
Versi
: N0498/Bahasa Jepang III
: 2005
: 01/01
Pertemuan 1
Bab 21 [~to omoimasu]
1
Learning Outcomes
Pada akhir pertemuan ini, diharapkan mahasiswa
akan mampu :
• Menunjukkan pengetahuannya terhadap pola
kalimat yang telah diajarkan pada semester
sebelumnya dalam berkomuniakasi dengan
dosen dan sesama pembelajar.  TIK –1
• Menjelaskan pola kalimat untuk menyatakan
pendapat dengan memakai pola 「~to
omoimasu」. TIK –2
2
教案
• Kosa Kata Baru 「語彙」
• Bentuk Biasa + と思います
– K.Kerja + と思います
– K.Sifat “i” + と思います
– K.Sifat “na” + だ と思います
– K.Benda + だ と思います
• 文型: 1
• 例文: 1,2
3
導入
• Hal yang dinyatakan oleh 「おもいます」
ditunjukkan dengan memakai Partikel 「と」.
• Menyatakan Perkiraan (Dugaan).
• Dalam hal perkiraan yang negatif, kalimat
biasa yang terdapat sebelum partikel 「と」
dijadikan bentuk negatif.
4
練習
基本練習
• 練習(Latihan) A: 1
• 練習(Latihan) B: 1, 2, 3
5