download

Matakuliah
Tahun
Versi
: J0072 – Ekonomi Koperasi
: 2006
: R1
Pertemuan 03
Bentuk dan Jenis Koperasi
1
Outline Materi
• Materi 1: Jenis Koperasi
• Materi 2: Bentuk Koperasi
• Materi 3: Penjenjangan Koperasi
2
Learning Outcomes
Pada akhir pertemuan ini, diharapkan
mahasiswa akan mampu :
– Memberikan contoh tentang bentuk dan
jenis koperasi
3
PP No. 60/1959 tentang perkembangan
gerakan koperasi mengatakan:
• Pada dasarnya yang dimaksud dengan
penjenisan koperasi adalah perbedaan
koperasi yang didasrkan pada golongan dan
fungsi ekonomi
• Dalam peraturan ini dasar penjenisan
koperasi ditekankan pada lapangan usaha
dan atau tempat tinggal para anggota
sesuatu koperasi
4
Jenis-jenis koperasi
PS. 3. PP. No. 60 /1959: Tentang Perkembangan
gerakan Koperasi.
Jenis-jenis koperasi :
• Koperasi Desa
• Koperasi Pertanian
• Koperasi Perternakan
• Koperasi Perikanan
• Koperasi Kerajinan / Industri
• Koperasi Simpan Pinjam
• Koperasi Konsumsi
5
• Yang dimaksud dengan koperasi desa adalah
koperasi yang :
– Anggotanya terdiri dari penduduk desa yang
mempunyai kepentingan yang sama ataupun
yang mempunyai kepentingan yang satu
sama lain ada sangkut pautnya secara
langsung
– Pada dasarnya menjalankan semua usaha
– Menurut pasal 5 koperasi desa adalah
multipurpose cooperatives, dalam arti bahwa
koperasi tersebut mempunyai lebih dari satu
jenis usaha
6
Bentuk Koperasi
1.Koperasi Primer / Koperasi Desa.
2.Koperasi Pusat Di Daerah Tingkat II.
3.Koperasi Gabungan Berkedudukan Ditiap
Tiap Daerah Tingkat I.
4.Koperasi Induk Berkedudukan di Ibukota
negara.
( Ps.13 BAB IV PN no60/1959)
7
Penjenjangan Koperasi
1. Penjenjangan dengan sistem federasi dan
kebalikannya.
2. Penjenjangan dengan sistem sentralisasi
dan kebalikannya.
3. HYBRID MIXTURE (Gabungan Antara
Federasi Dan Sentralisasi).
8
Penjenjangan Koperasi:
1. Pada sistem federasi masing masing
koperasi primer atau koperasi lokal tetap
mempunyai wewenang penuh.
2. Pada sistem sentralisasi pada dasarnya
merupakan suatu perluasan ruang lingkup
dari koperasi lokal atau merupakan
penarikan wewenang yang dimiliki oleh
koperasi lokal keatas sebagai konsekuensi
dari perluasan ragam tersebut.
9
• Koperasi Desa adalah Koperasi yang
anggota-anggotanya terdiri dari penduduk
desa
yang
mempunyai
kepentingan
kepentingan yang satu sama lain ada
sangkut pautnya secara langsung. Pada
dasarnya menjalankan aneka usaha.
• Koperasi tingkat induk yang berkedudukan di
Jakarta yaitu antara lain Induk Koperasi TNI
Angkatan Darat (INKOPAD), INKOPAL,
INKOPAU, INKOPOL, Bank Umum Koperasi
di Indonesia (Bank Bukopin).
10