Matakuliah Tahun : T0162/Teori Bahasa dan Automata : 2009 Tugas Pertemuan 5 NFA-Epsilon 1 Soal 1 Jelaskan perbedaan NFA dengan NFA- dan berikan contoh masing-masing. 2 Soal 2 Di akhir slide pembahasan NFA- terdapat contoh NFA- untuk RE = (0+1)*1(0+1) Lakukan konversi ke DFA ekuivalen!. 3 Soal 3 Buatlah NFA-epsilon untuk RE berikut: a. (ab+ba)*(ab)* b. [(011+10)*001]*00 4
© Copyright 2025 Paperzz