download

Matakuliah
Tahun
: R0392/Sejarah Arsitektur I
: 2005
Penelaahan berbagai bentuk dasar
rumah tradisional
Pertemuan 02 - 03
1
• Hunian & Rumah Tradisional dapat digolongkan
berdasarkan :
Bentuk atau sosok bangunannya
Bentuk Asal (Prototip dan stereotip-nya)
Bentuk Megah
Bentuk Modern
2
Contoh Rumah Tradisional
berpanggung rendah :
3
Contoh Rumah Tradisional
berpanggung tinggi :
4
Contoh Rumah Tradisonal
tak berpanggung :
5
Faktor yang mempengaruhi :
Ada beberapa faktor yang mempengaruhi bentuk
rumah tradisonal :
1. Keamanan dari serangan musuh
2. Keamanan dari serangan binatang
3. Keamanan dari gangguan alam
4. Tuntutan bahan
5. Tuntutan kenyamanan ruang
6
Pengaruh Bentuk
Beberapa bentuk rumah
mengambil simbolisasi bentuk
2.
:
1. Binatang ( tanduk )
Alat transportasi ( perahu, dll)
3. Alam ( gunung )
4. Tuntutan agama
7
Contoh filosofi rumah tradisonal
FILOSOFI RUMAH BUBUNGAN TINGGI
( Rumah Banjar )
• Pemisahan jenis dan bentuk rumah Banjar sesuai
dengan filsafat dan religi yang bersumber pada
kepercayaan Kaharingan pada suku Dayak bahwa alam
semesta yang terbagi menjadi 2 bagian, yaitu alam atas
dan alam bawah.
• Rumah Bubungan Tinggi merupakan lambang
mikrokosmos dalam makrokosmos yang besar.
• Penghuni seakan-akan tinggal di bagian dunia tengah
yang diapit oleh dunia atas dan dunia bawah.
• Di rumah mereka hidup dalam keluarga besar, sedang
kesatuan dari dunia atas dan dunia bawah
melambangkan Mahatala dan Jata (suami dan isteri).
8