Matakuliah Tahun Versi : M0074/PROGRAMMING II : 2005 : 1/0 MATERI PENDUKUNG KONSEP PEMISAHAN DATA DENGAN STATE 1 • Hampir semua atomic component dari Swing memiliki apa yang disebut dengan model. • Model di sini adalah objek yang digunakan untuk menyimpan data atau state dari komponen tersebut 2 • Alasan mengapa digunakan model adalah untuk fleksibilitas dan efisiensi. • Objek model yang akan bertanggung jawab untuk menentukan bagaimana sebenarnya data yang ada dalam suatu komponen 3
© Copyright 2024 Paperzz