download

Matakuliah
Tahun
Versi
: D0404/Analisa Kelayakan Pabrik
: 2005
: 1/1
Pertemuan 7
Rangkuman Aspek Pasar, Teknik dan
Teknologis, dan Analisis Pendapatan
dan Aliran Kas
1
Learning Outcomes
Pada akhir pertemuan ini, diharapkan mahasiswa
akan mampu :
• Mahasiswa mampu mengkaitkan materi dari
pertemuan 1–6 untuk diimplementasikan dalam
studi kasus dalam dunia industri
2
Outline Materi
• ASPEK PASAR DAN PEMASARAN
•
•
•
•
•
•
•
•
Market Potensial
Market Share
Menentukan Kapasitas Produksi Terpasang
Aspek Pasar dan Pemasaran
Aspek Teknis dan Teknologis
Aspek Manajemen
Aspek Ekonomi dan Finansial
Analisis Pendapatan dan Aliran Kas
3
ASPEK PASAR DAN PEMASARAN
• Aspek pasar dan pemasaran menempati urutan pertama dalam
studi kelayakan proyek. Pada tahap ini besar permintaan produk
serta kecenderungan perkembangan permintaan selama masa
kehidupan proyek yang akan datang diperkirakan dengan cermat.
• Pasar adalah tempat dimana transaksi jual beli barang maupun jasa
terjadi antara produsen dan konsumen.
• Oleh karena itu pasar merupakan aspek yang cukup berpengaruh
terhadap kelangsungan hidup suatu perusahaan, dalam
memasarkan hasil produksinya dimasa yang akan datang.
• Didalam evaluasi aspek pasar, pemasaran yang diteliti antara lain :
kedudukan produk yang direncanakan pada saat ini, komposisi dan
perkembangan permintaan produksi dari masa yang lampau hingga
sekarang, proyeksi permintaan dimasa mendatang, sistem
distribusi, rencana jumlah produksi market share rencana penjualan
dan peranan pemerintah dalam menunjang perkembangan
pemasaran produksi.
4
Market Potensial
• Market potensial adalah peluang pasar
yang tersedia dan potensial untuk dikuasai
sebagai tempat untuk memasarkan produk
5
Market Share
• Market share adalah kondisi pasar yang
menunjukkan seberapa besar pasar yang
mungkin digunakan untuk memasarkan
produk
6
Menentukan Kapasitas Produksi
Terpasang
• Kapasitas Produksi (KP) = MP (unit) X
MP (%)
• Kapasitas Produksi Terpasang (unit/jam)
= KP / jam kerja tahun.
7
Aspek Pasar dan Pemasaran
Tugas Studi Kasus 1A:
Buatlah studi kasus terkait dengan analisis
Aspek Pasar dan Pemasaran lengkap
dengan pendekatan metode dalam
kegiatan usaha yang ada di sekitar anda.
8
Aspek Teknis dan Teknologis
• Ruang Lingkup Pembahasanya:
– Penentuan kapasitas
– Penentuan jenis teknologi
– Penentuan jenis mesin dan alat
– Saran mengenai lokasi dan letak
9
Aspek Teknis dan Teknologis
Tugas Studi Kasus 1B:
Buatlah studi kasus terkait dengan analisis
Teknis dan Teknologis lengkap dengan
pendekatan metode dalam kegiatan usaha
yang ada di sekitar anda.
10
Aspek Manajemen
• Ruang Lingkup Pembahasannya:
– Jumlah / kualifikasi tenaga manajemen
– Anggaran balas jasa
– Keperluan pelatihan
11
Aspek Ekonomi dan Finansial
• Ruang Lingkup Pembahasannya:
– Jumlah dana yang diperlukan
– Struktur biaya yang menguntungkan
– Tingkat keuntungan
– Kemampuan memenuhi kewajiban
– Manfaat sosial
12
Analisis Pendapatan dan Aliran
Kas
Tugas Studi Kasus 1C:
Buatlah studi kasus terkait dengan Analisis
Pendapatan dan Aliran Kas
dalam kegiatan usaha yang ada di sekitar
anda.
13