download

Matakuliah
Tahun
Versi
: E0734/Percakapan I
: 2005
: 1/0
Pertemuan 14
Lesson 14
1
Learning Outcomes
Pada akhir pertemuan ini, diharapkan mahasiswa
akan mampu :
• Mahasiswa dapat menyebutkan jumlah
dan jenis-jenis mata pelajaran dalam
seminggu
2
Outline Materi
• Notes (注释)
• Rangkuman (概述)
3
Notes (注释)
• Menyatakan suatu keadaan yang buruk,
sangat tidak diinginkan: “糟糕”
“糟糕,我把钥匙在房间里了。”
• “从…到…”
Menyatakan periode waktu:
“从8点到9点” “从10岁到15岁”
Menyatakan jarak:
“从北京到上海” “从这儿到那儿”
4
Notes (注释)
• “上半年” “下半年”
“上” menunjukkan setengah tahun
pertama atau waktu yang baru saja lewat
“上半年、上学期、上半个月、上(个)月、
上星期二”
“下” menunjukkan setengah tahun
terakhir atau waktu yang akan datang
“下半年、下学期、下半个月、下(个)月、
下星期二”
5
Notes (注释)
• “几” dan “多少”
“几” kata tanya bilangan, dipakai bila
diperkirakan jumlahnya sedikit, umumnya
di bawah 10.
“教室里有几个人?”
“一进橡胶几块钱?”“现在几点?”
“买了几本书?”
“这孩子是几岁了?”
6
Notes (注释)
Di belakang “几” harus mencantumkan
kata bantu bilangan.
Kata ganti tanya “多少”, “少”
diucapkan dengan ringan. Dipakai bila
jumlahnya tidak tentu. Di belakang “多少”
boleh tidak mencantumkan kata bantu
bilangan.
7
Notes (注释)
“你们班有多少(个)学生?”
“这些东西一共多少(块)钱?”
“学生多少回多少。”
8
Rangkuman (概述)
• Menyatakan suatu keadaan yang buruk,
sangat tidak diinginkan: “糟糕”
• “从…到…”
Menyatakan periode waktu dan jarak.
• “上” menunjukkan setengah tahun
pertama atau waktu yang baru saja lewat
“下” menunjukkan setengah tahun
terakhir atau waktu yang akan datang
9
Rangkuman (概述)
• “几” dan “多少”
“几” kata tanya bilangan, dipakai bila
diperkirakan jumlahnya sedikit, umumnya
di bawah 10.
Kata ganti tanya “多少”, “少”
diucapkan dengan ringan. Dipakai bila
jumlahnya tidak tentu. Di belakang “多少”
boleh tidak mencantumkan kata bantu
bilangan.
10