download

Matakuliah
II
Tahun
: CB122 / Character Building
: 2007
Terbuka dan Jujur
Pertemuan 10
Materi:
• Pembukaan diri
• Jendela keterbukaan diri
• Sikap Jujur
http://images.bloomingdays.multiply.com/logo
Bina Nusantara
PEMBUKAAN DIRI
• Pengertian:
Suatu kesediaan mengungkapkan kepada orang
lain reaksi-reaksi (perasaan atau pikiran) kita
terhadap aneka kejadian yang kita alami sendiri
dan bersama atau terhadap apa yang dikatakan
atau dilakukan oleh orang lain atau lawan
komunikasi kita
http://media.disctarra.com/assets/product_i
mages/news/171/4_150_17132.jpg
Bina Nusantara
• Terbuka kepada dan bagi yang lain
- Terbuka kepada yang lain : Bersifat aktif. Kita
lebih banyak bertindak memperkenalkan diri
kita, keberadaan kita sekarang ini kepada
yang lain
- Terbuka bagi yang lain: Bersifat pasif.
Menunjukkan bahwa kita menaruh perhatian
pada perasaannya, terhadap kata-kata dan
perbuatannya, atau terhadap kesediaannya
mengungkapkan dirinya kepada kita
Bina Nusantara
Jendela Keterbukaan Diri
Joe Luft dan Harry Ingham
melukiskan diri kita ibarat
sebuah ruangan berserambi
empat :
• Serambi ketiga (Daerah
Tersembunyi), berisi hal-hal
yang kita ketahui namun tidak
diketahui oleh orang lain
• Serambi pertama ( Daerah
• Serambi keempat (Daerah tak
Terbuka), berisi hal-hal yang
sadar), berisi hal-hal yang
kita ketahui dan juga diketahui
tidak diketahui, baik oleh diri
orang lain
kita sendiri maupun oleh
orang lain
• Serambi kedua (Darah Buta),
berisi hal-hal yang tidak kita
ketahui namun diketahui oleh
orang lain
Bina Nusantara
http://images.zwani.com/graphics/princess_diva/images/pic70.jpg
DIRI SENDIRI
Tah
u 1
ORANG
LAIN
1
3
Bina Nusantara
Tah
u
Tidak
Tahu
Daerah
Terbuka
3
Daerah
Tersembuny
i
Tidak
tahu 2
Daerah
Buta
4
Daerah
Tak sadar
2
1
2
3
4
4
Pada awal hubungan
Sesudah hubungan berkembang
Memperluas Daerah Terbuka
• Caranya:
- Dengan membuka diri kepada dan bagi yang lain
- Mengurangi Daerah Buta, dengan meminta orang lain
mau semakin terbuka terhadap diri kita, bersedia dan
berani mengatakan sesuatu yang dia ketahui tentang
diri kita
- Mengurangi Daerah Tersembunyi dengan memberikan
informasi kepada orang lain agar mereka bereaksi
dan menanggapinya
• Agar keterbukaan dapat terlaksana
- Mengelola temperamen (yang introvert)
- Terdorong oleh rasa tanggungjawab terhadap diri
sendiri dan orang lain
Bina Nusantara
Sikap Jujur
• Jujur = tidak berbohong; berbohong berarti tidak
jujur
• Berbohong (dengan konotasi etis) berarti suatu
tindakan sengaja, dengan tujuan buruk,
menyampaikan informasi yang salah kepada
pihak lain
• Berbohong dengan tujuan baik ?
• Batas kejujuran dan ketidakjujuran tidakselalu
jelas
Bina Nusantara
Mempertangungjawabkan kejujuran
• Kebenaran yang sudah jelas sebagai yang
harus diungkapkan, kita harus
mengungkapkannya dengan jujur
• Mengelak memberi informasi
yang benar kadang-kadang
dapat dipertanggungjawabkan
secara moral
• Yang tidak pernah boleh
dilakukan adalah menyampaikan
informasi palsu yang menyesatkan.
http://static.flickr.com/77/167683541_5cca316655_m.jpg
Bina Nusantara
Kejujuran pada diri sendiri
• Kita tidak bisa membohongi diri kita sendiri
• Jujur pada diri maksudnya mengakui kekuatan dan
kelemahan serta kekurangan diri kita sendiri, sehingga
kita dapat menyikapinya dengan baik
• Mau membuka diri bagi kritik
atau koreksi, serta mau
menerima pujian yang tulus.
• Mengakui sudah
berhasil atau belum
mendekatkan hidupnya
antara yang das Sollen
dan das Sein
Bina Nusantara
http://imambahtiar.files.wordpress.com/2007/08/farting1.gif