Matakuliah : O0054/Bahasa Indonesia Tahun : 2007 Fakta dan Opini Pertemuan 16 Tujuan Pembelajaran Setelah menyelesaikan bagian ini, mahasiswa akan dapat • membandingkan perbedaan antara fakta dan opini dalam media masa Bina Nusantara Pengantar Dalam berbagai media (baik cetak maupun elektronik) terdapat baik fakta maupun opini. Fakta biasanya dipakai sebagai dasar untuk mengutarakan opini. Bagian ini akan memaparkan bagaimana fakta tersaji dan opini terbentuk. Bina Nusantara Fakta Batasan •Kenyataan seperti apa yang sebenarnya terjadi •Yang terbukti seperti apa yang dilihat (Kamus Kata-kata Serapan Asing dalam Bahasa Indonesia) Bina Nusantara Fakta Contoh: Suharto lengser pada Mei tahun 1998. Indonesia menundukkan Bahrain 2:1 dalam Piala Asia 2007. Kerajaan Majapahit pernah berjaya di Nusantara. Bahasa Inggris menjadi bahasa internasional. Bina Nusantara Opini Batasan • Pendapat/pandangan • sikap, pikiran, pendapat sesesorang terhadap suatu persoalan Bina Nusantara Opini Contoh Sistem three in one untuk saat ini perlu direvisi karena tidak efektif. Calon gubernur dari kalangan independen sudah merupakan keharusan karena dipercaya lebih memperhatikan kepentingan rakyat banyak. Bina Nusantara
© Copyright 2024 Paperzz