download

Matakuliah
Tahun
Versi
: R0022/Pengantar Arsitektur
: Sept 2005
: 1/1
Pertemuan 13
Bentuk Bangunan
1
Learning Outcomes
Pada akhir pertemuan ini, diharapkan mahasiswa
akan mampu :
• Menerima unsur-unsur pembentukan fisik
bangunan (C4) TIK - 13
2
Outline Materi
• Uraian unsur-unsur pembentuk fisik bangunan
3
1. Seperti yang telah diterangkan bahwa “fungsi”
bangunan adalah salah satu faktor yang
mempengaruhi terjadinya bentuk bangunan.
Misalnya :
– Ciri-ciri hotel, apa?
– Ciri-ciri pabrik, apa?
4
2. Faktor lain yang mempengaruhi bantuk
bangunan adalah “budaya”.
Budaya lokal akan mempengaruhi bukan
hanya bentuk bangunan, tetapi juga jenis
bahan bangunan yang dipakai (biasanya yang
banyak terdapat didaerah tersebut), ornamenornamen, jenis warna.
Bentuk rumah adat dapat menjadi bahan
masukan bagi arsitek dalam perancangannya.
5
3. Faktor lain yang juga mem-pengaruhi bentuk
bangunan adalah ‘Simbol”.
Mengenai faktor “Simbol” akan dibicarakan
dalam teori arsitektur III.
6
4.Masukan tugas mandiri.
7
5. Evaluasi tugas mandiri bersama
mahasiswa
8