download soal

Matakuliah
Tahun
: F0622 - Pengantar Hukum Pajak
: 2009
Pertemuan 7
Soal 1
Salah satu kewajiban Wajib Pajak adalah mengisi dan
menyampaikan Surat Pemberitahuan (SPT).
Sebutkan syarat-syarat pengisian SPT! Dan apa saja fungsi
SPT tersebut?
Bina Nusantara University
3
Soal 2
Apabila suatu perusahaan mempunyai utang pajak sebesar
Rp500.000.000,00 namun karena kondisi ekonomi serta
kondisi perusahaan tidak memungkinkan untuk melunasi
utang pajak secara sekaligus. Apakah hukum pajak
memperbolehkan dilakukannya penundaan pembayaran
pajak atau dilunasi dengan cara mengangsur? Jelaskan!
Bina Nusantara University
4
Soal 3
Salah satu kewajiban Wajib Pajak yang sangat penting
adalah membayar atau menyetorkan pajak yang terutang.
Dimanakah tempat-tempat penyetoran pajak? Dan formulir
apa yang digunakan untuk melakukan penyetoran pajak?
Bina Nusantara University
5