download

Matakuliah : F0702 - Simulasi Perdagangan Kontrak Berjangka
Tahun
: 2008
Candlestick Chart
Pertemuan 08
Analisis Teknikal
Tujuan :
•
•
•
•
•
Trend pergerakan harga (uptrend atau downtrend)
Batas Support-Resistance
Titik balik trend harga (Reversal)
Peramalan harga selanjutnya
Peramalan periode penting (Low atau High) selanjutnya
Manfaat :
• Menentukan posisi BUY/SELL/Wait&See yang sesuai kondisi
pasar
• Menentukan strategi perdagangan dan monitoring portfolio
2
Bina Nusantara
Metode Analisis Teknikal
Dalam mata kuliah ini akan membahas :
• Candlestick chart
• Relative Strength Index (RSI)
• Moving Average
• Parabolic SAR
• Bollinger Band
3
Bina Nusantara
Candlestick Chart
Head
• Data yang diperlukan untuk
membuat candlestick chart adalah :
OPEN, HIGH, LOW dan CLOSE
• Bagian dari candlestick chart terdiri
dari : HEAD, BODY dan TAIL
Body
Tail
Open
• BODY berwarna GELAP berarti
CLOSE < OPEN  Harga TURUN
• BODY berwarna TERANG berarti
CLOSE > OPEN  Harga NAIK
Black
Red
Close
Close
Open
Open
White
Close
Bina Nusantara
Open
Green
Close
4
Formasi Umum Candlestick Chart
•
•
•
•
•
•
•
•
Doji Star
Doji dan Trend
Long White + Doji
Long Black + Doji
Dragonfly Doji
Gravestone Doji
Hammer
Hanging Man
5
Bina Nusantara
Doji Star
• Kombinasi ini menunjukkan
pola netral dimana buyer dan
seller sedang menunggu.
Doji
Star
• Rekomendasi : Wait & See
• Catatan :
Lihat konfirmasi dahulu!
Stagnan
6
Bina Nusantara
Long Ledged Doji
• Kombinasi ini (doji berkaki
panjang) menunjukkan
bahwa rentang High dan Low
yang lebar. Semakin tinggi
kaki High berarti Seller
berusaha menaikkan harga,
dan sebaliknya semakin
rendah low berarti buyer
berusaha jadi pemenangnya.
High
Long
ledged
Doji
Low
• Rekomendasi : Wait & See
• Catatan :
Lihat konfirmasi dahulu!
7
Bina Nusantara
Dragonfly Doji & Gravestone Doji
• Lihat arah Doji berkaki
panjangnya, yang akan
menunjukkan kecenderungan
pemenang (seller atau buyer)
• Rekomendasi : Wait & See
• Catatan :
Lihat konfirmasi dahulu!
Dragonfly Doji
Down
Gravestone Doji
Up
8
Bina Nusantara
Hammer & Hanging Man
• Lihat arah kaki panjangnya,
yang akan menunjukkan
kecenderungan pemenang
(seller atau buyer)
• Rekomendasi :
Hammer = SELL
Hanging Man = BUY
• Catatan :
Lihat konfirmasi dahulu!
Hammer
Down
Hanging Man
Up
9
Bina Nusantara
Long White + Doji
• Kombinasi ini menunjukkan
harga cenderung berbalik
arah, dari uptrend menjadi
downtrend (reversal down)
Doji
Evening
Star
• Rekomendasi : SELL
Long
White
• Catatan :
Lihat konfirmasi dahulu!
Reversal
Downtrend
Uptrend
10
Bina Nusantara
Long Black + Doji
• Kombinasi ini menunjukkan
harga cenderung berbalik
arah, dari downtrend menjadi
uptrend (reversal up)
Doji
Morning
Star
• Rekomendasi : BUY
• Catatan :
Lihat konfirmasi dahulu!
Long
Black
Downtrend
Uptrend
Reversal
11
Bina Nusantara
Bullish Continuation Pattern
• Dua Long White
menunjukkan bahwa
uptrend sebelumnya
cenderung berlanjut
(tetap uptrend)
Uptrend
•
Rekomendasi : BUY
•
Catatan :
Lihat konfirmasi dahulu!
Uptrend
12
Bina Nusantara
Bearish Continuation Pattern
• Dua Long Black
menunjukkan bahwa
downtrend
sebelumnya
cenderung berlanjut
(tetap downtrend)
•
Rekomendasi : SELL
•
Catatan :
Lihat konfirmasi dahulu!
Downtrend
Downtrend
13
Bina Nusantara
Bullish Reversal Pattern
• Long Black (red) dan
Long White (blue)
mengapit Doji, harga
cenderung berbalik
arah, dari downtrend
menjadi uptrend
Downtrend
Uptrend
•
Rekomendasi :
STRONG BUY
•
Catatan :
Lihat konfirmasi dahulu!
Morning
Star
Reversal
14
Bina Nusantara
Bearish Reversal Pattern
Reversal
• Long White (blue) dan
Long Black (red)
mengapit Doji, harga
cenderung berbalik
arah, dari uptrend
menjadi downtrend
•
Rekomendasi :
STRONG SELL
•
Catatan :
Lihat konfirmasi dahulu!
Evening
Star
Downtrend
Uptrend
15
Bina Nusantara