download

Matakuliah
Tahun
: Sejarah Jepang (Nihonshi)
: 2009
Perang Dunia I
(Presentasi)
Tujuan
• Mengetahui latar belakang terjadinya Perang Dunia I
• Mengetahui peranan Jepang dalam Perang Dunia I
Bina Nusantara University
3
Materi
• Latar Belakang PD I:
a. Perang Jepang-Rusia
b. Perjanjian Porstmouth
c. Penggabungan Korea
d. Revolusi Cina dan intervensi Jepang
• Perang Dunia I dan Jepang
Bina Nusantara University
4
Latar Belakang Perang Dunia I
1. Persaingan negara-negara yang berkuasa di Eropa di
bawah politik imperialis.
2. melibatkan semua kekuatan imperialis dan hampir
semua daerah jajahannya
Meluasnya PD I
Bina Nusantara University
5
Jepang ingin menguasai Asia:
1. Perang Rusia Jepang
Rusia menyimpan kekuatan militer di Manchuria untuk
memperkuat pengaruhnuya di Cina dan Korea. Karena
Jepang juga ingin menguasai Korea, terjadi persaingan
dengan Rusia.
2. Perjanjian Portsmouth (1905)
Sebagai penengah: presiden Amerika.
Dalam perjanjian ini Rusia mengakui kepentingan besar
Jepang di Korea:
Jepang mendapatkan bagian selatan P. Sakhalin dan
hak atas penangkapan ikan di perairan Siberia,
mendapatkan Lushun dan Dalian serta hak atas jalan
kereta api yang dibangun Rusia di Manchuria.
Jepang masuk sebagai negara imperialis.
Bina Nusantara University
6
3. Penggabungan Korea
Setelah Perang Rusia-Jepang, Jepang mengambil alih
hubungan luar negeri Korea dan menyatakan Korea
sebagai wilayah protektorat Jepang.
4. Revolusi Cina dan intervensi Jepang
Negara-negara
imperialis
semakin
menekankan
pengaruh mereka di Cina, sehingga menimbulkan
revolusi yang menuntut kemerdekaan dan modernisasi
negarannya, yang dipimpin oleh Sun Wen (Sun Yat sen).
Bina Nusantara University
7
Perang Dunia I dan Jepang
Diawali dengan pecah perang antara Austria dan Serbia.
Rusia, Inggris, Prancis dan anggota sekutu lainnya
memihak Serbia.
x
Jerman, Turki dan sekutu mereka mendukung Austria.
Jepang menyatakan perang dengan Jerman, karena
Jepang bersekutu dengan Inggris dan menyerang
Qingdao, yang merupakan pangkalan Jerman dalam
mengadakan invasi di Cina.
Bina Nusantara University
8
Simpulan
• Meskipun demi perdamaian, pihak-pihak yang menang
dalam PD I menolak anjuran Presiden Amerika, Wilson,
yakni tidak adanya penjajahan dan tuntutan kerugian,
karena itu :
– PD I diakhiri dengan Perjanjian Versailes.
– Hasil dari Perjanjian Versailes: Jerman kehilangan seluruh
daerah koloninya dan sebagaian dari wilayah negaranya sendiri
serta harus membayar kerugian perang yang mahal.
Bina Nusantara University
9