download

Matakuliah : Analisis dan Pengendalian Biaya
Tahun
: 2009
BAB 15
PENGUKURAN DAN PENGENDALIAN
PRODUKTIFITAS
Pertemuan 26 – Minggu 13
EFISIENSI PRODUKTIF
Produktifiti berkaitan dengan memproduksi output
secara efisien dan secara spesifik berkaitan
dengan hubungan output dan input yang
digunakan untuk menghasilkan output
Bina Nusantara University
3
EFISIENSI PRODUKTIF
Efisiensi Teknikal:
Kondisi dimana tidak lebih dari 1 input yang
digunakan untuk menghasilkan output.
Perbaikan efisiensi teknikal adalah:
pengurangan input yang digunakan untuk
memproduksi
output yang sama atau
menghasilkan output yang lebih banyak dengan
menggunakan input yang sama.
Bina Nusantara University
4
EFISIENSI PRODUKTIF
Bina Nusantara University
5
EFISIENSI PRODUKTIF
Bina Nusantara University
6
EFISIENSI PRODUKTIF
Bina Nusantara University
7
EFISIENSI PRODUKTIF
Bina Nusantara University
8
EFISIENSI PRODUKTIF
Bina Nusantara University
9
EFISIENSI PRODUKTIF
Bina Nusantara University
10
UKURAN PRODUKTIFITI PARSIAL
Pengukuran produktif:
• Merupakan penaksiran kuantitatif dari perubahan
produktifitas
• Dapat aktual atau harapan
• Berorientasi ke masa yang akan datang
• Menjadi input untuk pengambilan keputusan yang
stratejik
• Mengijinkan manajer untuk membandingkan manfaat
relatif dari kombinasi input yang berbeda
Bina Nusantara University
11
UKURAN PRODUKTIFITI PARSIAL
Ukuran produktifiti parsial:
pengukuran produktitas untuk 1 input pada
suatu saat tertentu
Productivity ratio = Output/Input
Bina Nusantara University
12
UKURAN PRODUKTIFITI PARSIAL
Ukuran produktifiti operasional:
ukuran parsial dimana input dan output
dinyatakan dalam batasan fisik.
Ukuran produktifiti keuangan:
ukuran parsial dimana input dan output
dinyatakan dalam dollar
Bina Nusantara University
13