download

Matakuliah
Tahun
: W0482 - Sejarah Seni Rupa Barat
: Feb - 2010
Seni Barok dan Rococo
Pertemuan 8
Latar Belakang Seni Barok
Barok merupakan suatu periode seni yang mempunyai
ciri khas menggunakan gerak yang hiperbolis dengan
detail yang jelas dan mudah ditafsirkan.
Gaya Barok untuk menghasilkan efek dramatis,
klimaks dan semangat untuk mewakili kesan agung
dan hidup, terutama dalam seni patung, lukisan, sastra
dan musik. Gaya Barok dimulai sekitar tahun 1600 di
Roma, Italia, yang kemudian menyebar ke seluruh
wilayah Eropa.
Bina Nusantara University
3
Perkembangan Seni Barok
Ketika aliran ini terus hidup dalam kesederhanaan
abad ke 17 dan gaya realisme cenderung untuk
berkurang, unsur dramatisasi tetap menjadi ciri khas,
pewarnaan dan pencahayaan chiaroscuro, serta bila
perlu juga menampilkan para malaikat (kerubim) yang
sedang gelisah dan awan yang menggulung-gulung,
semuanya ditujukan untuk membuat para jemaat
terpukau dengannya.
Bina Nusantara University
4
Arsitektur Seni Barok
Arsitektur dan seni pahat juga bertujuan untuk
mencapai pengaruh yang sama bagi yang melihatnya;
Bernini (1598-1680) merupakan contoh utama dari
seniman bergaya Barok.
Kesenian Barok menyebark ke dunia Eropa Katolik
dan ke misi-misi seberang lautan di Benua Asia dan
Amerika, dimasyarakatkan oleh kaum Yesuit dan
Fransiskan.
Bina Nusantara University
5
Arsitektur Barok
Bina Nusantara University
6
Arsitektur Barok
Bina Nusantara University
7
Arsitektur Barok
Bina Nusantara University
8
Lukisan Seni Barok
Bina Nusantara University
9
Lukisan Seni Barok
Bina Nusantara University
10
Lukisan Seni Barok
Bina Nusantara University
11
Latar Belakang Seni Rococo
Mengikuti keberhasilan gaya seni Baroque di eropa,
Rococo juga menjadi gaya seni yang populer
khususnya di negara Perancis, yang sering
dihubungkan dengan masa kepemimpinan Raja Louis
XV (1715-1774). Rococo memiliki gaya yang lebih
ringan, terkolaborasi dan kuat unsur dekoratifnya.
Empat tokoh utama Rococo adalah Jean-Honore
Fragonard, François Boucher, Jean-Antoine Watteau
and Giovanni Battista Tiepolo.
Bina Nusantara University
12
Lukisan Seni Rococo
Bina Nusantara University
13
Arsitektur & Lukisan Seni Rococo
Bina Nusantara University
14
Sumber
•
•
•
•
A History of Western Art; page 81-122
http://en.wikipedia.org/wiki/Baroque
http://en.wikipedia.org/wiki/Baroque_architecture
http://www.huntfor.com/arthistory/c17th-mid19th/rococo.htm
Bina Nusantara University
15