download

Matakuliah
Tahun
Versi
: S0432/Drainase Perkotaan
: 2006
:
Pertemuan 3
Presipitasi
1
Learning Outcomes
Pada akhir pertemuan ini, diharapkan mahasiswa
akan mampu :
• Mahasiswa dapat memperkirakan
besarnya curah hujan maksimum harian
rata-rata berdasarkan data curah hujan
2
Outline Materi
• Materi 1: Analisis Hujan
• Materi 2: Limpasan
3
Presipitasi
Presipitasi adalah istilah umum untuk menyatakan uap
air yang mengkonden-sasi dan jatuh dari atmosfir ke
bumi dalam segala bentuknya dalam rangkaian siklus
hidrologi.
4
SIKLUS HIDROLOGI
( HYDROLOGIC CYCLE )
5
Karakteristik hujan yang perlu ditinjau dalam analisis dan
perencanaan hidrologi meliputi :
• Intensitas i, adalah laju hujan = tinggi air persatuan
waktu, misalnya mm/menit, mm/jam atau mm/hari
• Lama waktu (durasi) t, adalah panjang waktu di mana
hujan turun dalam menit atau jam.
6
• Tinggi hujan d, adalah jumlah atau kedalaman hujan
yang terjadi selama durasi hujan dan dinyatakan dalam
ketebalan air di atas permukaan datar dalam mm.
• Frekuensi adalah frekuensi kejadian dan biasanya
dinyatakan dengan kata ulang (return period) T,
misalnya sekali dalam 2 tahun.
• Luas adalah luas geografis daerah sebaran hujan.
7
• Rumus umum yang biasa digunakan
adalah:
tr = 1/p
tr=periode ulang
p=peluang (probabilility) timbulnya suatu
kejadian (dinyatakan dalam desimal)
8
• Sampel terbesar yang didapatkan dari
rekaman data banjir, atau hujan lebat
umumnya tidak ada yang sama besar
dengan yang harus diperkirakan. Oleh
karena itu perlu diadakan extrapolasi.
9
• Extrapolasi secara tepat hanya mungkin
kalau persamaan matematis dari
lengkungnya diketahui atau secara grafis
dengan meluruskan lengkung
probabilitasnya pada grafik probabilitas
yang sesuai
10
• Chow (1951) berpendapat bahwa lengkung
probabilitas dalam analisa hidrologi dapat
diwakili dengan per-samaan umum garis lurus
berikut ini:
XT = Xmean + kT . s
Dimana :
XT=variate yang dicari, dengan index T sebagai
periode ulang
T=faktor frekuensi dari frekuensi distribusi yang
sesuai dan mempunyai periode ulang T tahun.
11
•
•
•
•
•
•
•
Jenis-jenis frekuensi distribusi yang dipakai
dalam analisa frekuensi antara lain adalah:
Normal
Exponential
Gamma
Pearson tipe 3
Extreem Value tipe 1,2, dan 3
Log Normal
Log Gumbel
12
Analisis Rainfall
Ada tiga macam cara yang umum dipakai dalam
menghitung hujan rata-rata kawasan;
1) Rata-rata Aljabar
Merupakan metode yang paling sederhan dalam
perhitungan hujan kawasan.
Hujan kawasan ini diperoleh dari persamaan
P = P1 + P2 +P3 + ….+ Pn = Pi
n
n
dimana P1, P2,….,Pn adalah curah hujan yang tercatat
di pos penakar hujan 1, 2,….,n dan n adalah banyaknya
pos penakar hujan
13
2. Metode Poligon
3. Metode Isohyet
14
Limpasan (runoff)
• Dlm Perencanaan drainase, bgn air hujan yg menjadi
perhatian adalah aliran permukaan (surface runoff),
sedangkan utk pengendalian banjir tdk hanya aliran
permukaan, ttp limpasan (runoff). Limpasan merupakan
gabungan antara aliran permukaan, aliran-aliran yang
tertunda pd cekungan-cekungan dan aliran bawah
permukaan. Limpasan dapat dipengaruhi oleh 2 faktor
yaitu
15
1) Faktor meteorologi
faktor tsb yg berpengaruh terhadap limpasan terutama
adalah karakteristik hujan meliputi :
- intensitas hujan
- durasi hujan
- distribusi curah hujan
2) Karakteristik DAS
Karakteristik DAS yg berpengaruh besar pd aliran
permukaan meliputi :
- luas dan bentuk DAS
- topografi
- tata guna lahan
16