download

Matakuliah
Tahun
Versi
: S0634/Hidrologi dan Sumber Daya Air
: 2006
:
Pertemuan 8
Infiltrasi
1
Learning Outcomes
Pada akhir pertemuan ini, diharapkan mahasiswa
akan mampu :
• Mahasiswa dapat menerangkan konsep infiltrasi dan
evaporasi yang merupakan bagian dari siklus hidrologi
2
Outline Materi
• Materi 1: Pengertian Infiltrasi
• Materi 2: Faktor yang Mempengaruhi Infiltrasi
• Materi 3: Pengukuran Infiltrasi
3
Konsep Dasar
Lapisan tidak jenuh
( zone of aeration )
Soil water zone
Intermediate zone ( belt )
Capillary zone
Lapisan jenuh
( zone of saturation /
aquifer )
Ground water
4
KONSEP DASAR
Infiltrasi adalah proses masuknya air di permukaan lahan.
Perkolasi adalah aliran vertikal air dalam zone tidak jenuh.
Tiga proses terjadi berurutan, yaitu masuknya di permukaan lahan,
aliran air dalam tanah ( water movement ), dan perubahan tampungan.
Faktor-faktor yang berpengaruh :
1. sifat fisik tanah ( pore size and distribution ),
2. keadaan tanah (lengas, kepadatan),
3. penutupan lahan ( vegetal cover ),
4. intensitas dan lama hujan.
5
PERAN PENUTUP LAHAN
Penutup lahan ( tanaman rendah maupun serasah hutan ) berperan dalam :
1. Melindungi permukaan lahan dari impak butir-butir air hujan
( compacting, splashing ).
2. Memperlambat kecepatan aliran limpasan ( overland flow ),
menambah kesempatan untuk infiltrasi,
menurunkan erosifitas air limpasan.
3. Sistem perakaran menggemburkan tanah.
6
PENGARUH IMPAK HUJAN
7
PENGARUH PENUTUPAN LAHAN
( vegetal cover )
tanpa splashing
Vegetal cover
Forest litter
root system
8
PENDEKATAN TEORITIK
i > fp
fc
Dengan : fp = laju infiltrasi sesaat
f0= laju infiltrasi awal
fc= laju infiltrasi akhir
k = tetapan
9
PENDEKATAN TEORITIK
Fp

t1
t2

Fp   (f p  f c)dt   (f 0  f c) e
t
(f p  f c )  k Fp
 kt dt  f 0  f c  kt
t
k
e
fpfc

k
.............. apabila i < fp , maka fp digantikan i ..........
fp2 = fp1 – k(f – fc) Δt
10
PENDEKATAN TEORITIK
INFILTRASI DENGAN HUJAN INTERMITTEN
11
PENGUKURAN INFILTRASI
Ring infiltrometer
double ring infiltrometer
12
PENGUKURAN INLFILTRASI
1. jarak tetap, waktu dihitung
2. waktu ditetapkan,
volume kumulatif dihitung
13