download

Sinkronisasi antara
DENAH dengan SISITIM
STRUKTUR yang dipakai.
Tujuan Pembelajaran:
Mahasiswa dapat memahami
Letak dari Kolom Struktur
serta Letak Kuda-2 sesuai
sistim struktur yang dipakai.
Melalui studi pustaka atau
studi banding terhadap
Struktur Bangunan yang sering
dipakai untuk Bangunan SMA
(termasuk untuk Bangunan
yang berbentang lebar) ,
mahasiswa diminta untuk
menentukan letak kolom dan
kuda-kuda sesuai dengan
sistim struktur yang dipilih.

Mahasiswa dapat memahami
Karakteristik Sistim Struktur yang dipilih
untuk bangunan SMA





Melalui studi pustaka & studi
banding terhadap Bangunan SMA
yang sudah dibangun, secara
individu mahasiswa dapat menjawab
pertanyaan-pertanyaan berikut:
(1). Bagaimana karakter yang harus
dimiliki oleh Bangunan SMA.
(2). Bagaimana bentuk serta ciri-ciri
fisik SMA (atap, fasade, pintu dsb).
(3). Bagaimana interior (Hall, Lobby,
Serbaguna, Gimnasium, Ruang
Kelas, Kantin, Kamar Mandi dsb)
dari sebuah SMA diselesaikan.
(4). Bagaimana sistim struktur dan
Utilitas (saluran air hujan, air panas,
air dingin, AC dan air kotor) dari
sebuah SMA diselesaikan.
Sistim Struktur
STRUKTUR BENTANG PENDEK DAN BENTANG LEBAR.
STRUKTUR BANGUNAN RENDAH BERLANTAI 5 (LIMA)
Perletakan kolom pada Denah
Struktur Atap Baja
dan Pondasi Beton / Batu kali


Detail saluran air
hujan pada bangunan
yang mempunyai
overstek lebar.
Kombinasi sistim
struktur dinding
pemikul dengan
sistim struktur rangka.

Perletakan KM/WC
pada bangunan
bertingkat, Harus
memperhatikan letak
plambing & ducting
saluran AC, listrik, air
bersih, air kotor, air
hujan dan kotoran.