download soal

Matakuliah
Tahun
: L0142/Psikologi Perkembangan
: 2007
Soal Pertemuan 1
Soal
1. Tokoh berikut ini yang mempelopori studi perkembangan manusia
yang melibatkan proses perubahan secara bertahap pada anak,
yaitu :
a. Dietrich Tiedemann
b. Charles Darwin
c. Jean Piaget
d. Sigmund Freud
2. Studi mengenai perkembangan manusia, sebenarnya sudah
dilakukan sejak :
a. Tahun 1787
b. Awal abad 20
Bina Nusantara
c. Akhir abad 19
d. Sejak jaman purba
3. Berikut ini yang bukan merupakan tujuan dari studi ilmiah
perkembangan manusia adalah :
a. Description
b. Explanation
c. Measurement
d. Prediction
4. Perubahan dalam karir seseorang, merupakan salah satu contoh
dari konsep dasar studi perkembangan manusia, yaitu :
a.
b.
c.
d.
Bina Nusantara
Perkembangan psikososial
Perkembangan kognitif
Perubahan kuantitatif
Perubahan kualitatif
5. Kemampuan anak untuk mulai menggunakan bahasa, merupakan
salah satu bagian dari domain perkembangan yaitu :
a. Perkembangan psikososial
b. Perkembangan kognitif
c. Perubahan kuantitatif
d. Perubahan kualitatif
6. Mulai terbentuknya attachment pada orang tua merupakan ciri khas
perkembangan psikososial pada periode :
a. Infancy & Toddlerhood
b. Early Childhood
c. Middle Childhood
d. Adolescence
Bina Nusantara
7. Mulai terbentuk kemampuan berpikir secara abstrak, merupakan ciri
perkembangan kognitif pada periode :
a. Infancy & Toddlerhood
b. Early Childhood
c. Middle Childhood
d. Adolescence
8. Pada wanita akan mengalami menopause merupakan ciri
perkembangan fisik pada periode :
a. Adolescence
b. Young Adulthood
c. Middle Adulthood
d. Late Adulthood
Bina Nusantara
9. Berikut ini yang bukan merupakan pengaruh terhadap
perkembangan manusia adalah :
a. Heredity
b. Destiny
c. Maturation
d. Keluarga
10. Di bawah ini yang merupakan pengaruh normatif terhadap
perkembangan adalah :
a. Orang tua meninggal saat masih kanak-kanak
b. Anak yang mau belajar bicara
c. Menikah di usia yang sangat muda
d. Anak-anak Indonesia yang mulai masuk pada tahap pubertas
rata-rata berusia antara 9-12 tahun
Bina Nusantara