download

KONSEP BIAYA DAN
KLASIFIKASI BIAYA
Pengertian Cost dan Expense
• Cost (Harga Pokok)
contoh : uang yang digunakan beli aktiva
(Mobil, tanah dll)
• Expense (Biaya/beban)
contoh : uang yang dikeluarkan untuk
membayar gaji pegawai, sewa gudang dll
Klasifikasi Biaya
• Berdasarkan pengelompokan
biaya
• Berdasarkan tingkah laku
biaya
• Berdasarkan
Pertanggungjawaban
• Berdasarkan Pengambilan
Keputusan
Berdasarkan Pengelompokan
Biaya
• Biaya Pabrikase
Bahan Langsung
Tenaga Kerja Langsung
Overhead Pabrik
Bahan tidak langsung
Tenaga kerja tdk langsung
Biaya tdk langsung lainnya
• Biaya Komerisal
Biaya Pemasaran
Biaya Administrasi
Berdasarkan
tingkah laku biaya
Biaya Variabel
Biaya Tetap
Biaya Semi Variabel
Biaya Bertingkat
• Berdasarkan Pertanggungjawaban
Biaya Terkendali
Biaya tidak terkendali
• Berdasarkan Pengambilan
Keputusan
Biaya Relevan
Biaya Tidak Relevan
• Opportunity cost