Learning Outcomes • Mahasiswa dapat memahami tentang karya ilmiah (ki), jenis, laporan, makna, persyaratan,landasan dan topik & batasan dari karya ilmiah. Bina Nusantara Outline Materi: • • • • • • • Bina Nusantara Pengertian Karya Ilmiah Karangan ilmiah Persyaratan karangan ilmiah Jenis/laporan karya ilmiah Fungsi laporan karya ilmiah Makna karya ilmiah Pemilihan dan pembatasan Topik karya ilmiah • Karya ilmiah ialah karya tulis yang didasarkan fakta dan data, serta ditulis dengan gaya yang lugas, gamblang, dan terus terang. • Karya ilmiah terbagi atas karangan ilmiah dan laporan ilmiah. KARANGAN ILMIAH Adalah karangan yang berisi serangkaian hasil pemikiran yang diperoleh sesuai dengan sifat keilmuannya. Persyaratan Karangan Ilmiah •Penulisannya berdasarkan hasil penelitian; •Pembahasan masalahnya objektif sesuai dengan fakta; •Mengandung masalah yang sedang dicari pemecahannya; •Penyajian dan pemecahan masalah menggunakan metode tertentu; •Menggunakan bahasa Indonesia baku; •Penggunaan kalimat yang jelas, lugas, dan komunikatif. Bina Nusantara LAPORAN ILMIAH ialah sejenis karangan ilmiah yang mengupas masalah ilmu pengetahuan dan teknologi yang sengaja disusun untuk disampaikan pada orang tertentu dan dalam kesempatan tertentu. JENIS KARANGAN / LAPORAN ILMIAH: • • • • Bina Nusantara Kertas kerja Artikel Skripsi, tesis, dan disertasi Laporan. FUNGSI LAPORAN: • Membantu penerima laporan mengambil keputusan berdasarkan fakta dan data laporan; • Sebagai alat pengendali pimpinan terhadap bawahannya; • Mempersingkat jarak dan waktu; • Penyimpan dan penyebaran ilmu pengetahuan; • Wahana efektif bagi pemikiran kreatif; • Sarana penilai kemampuan dan ketrampilan pembuatnya; Bina Nusantara MAKNA KARYA TULIS Karya tulis menghubungkan penulis dengan pembaca. • Peran penulis • Sumber inisiatif : untuk mengeluarkan pikiran dan keterangan; • Menentukan kadar karya tulis : untuk memotivasi pemahaman pembaca. • Peran pembaca • • • • Bina Nusantara Penerima pesan; Pencerna buah pikiran penulis. Nilai makna karya tulis ialah sampainya pesan dari penulis ke pembaca Karya tulis disebut berhasil apabila dapat dipahami pembaca dan sekaligus dapat menyalurkan pesan penulis kepada pembaca. Persyaratan pembuatan karya tulis: • Menyusun landasan; • Menyusun bahan yang sudah disiapkan; • Menyajikan karya tulis,yang landasannya telah dibuat dan bahannya sudah disiapkan. Bina Nusantara MENYIAPKAN LANDASAN KARYA TULIS • Karya tulis ilmiah muncul dari berbagai sumber: – – – Pengamatan Sumbernya adalah kejadian, yang dilihat dan diamati; Penelitian • Sumbernya berupa hasil penelitian data, analisis, dan sintesis data; • Tinjauan; • Gagasan; KADAR KARYA TULIS ILMIAH • Karya Ilmiah Penuh Isi dan gaya penulisan dikemukakan secara teknis dan hanya mampu dipahami oleh ilmuwan bidang terkait. • Karya Ilmiah Populer Isi berupa karya ilmiah, tetapi cara penyajian secara populer, menggunakan bahasa yang mudah dicerna oleh pembaca yang bukan ilmuwan atau ahli. • Kadar karya tulis ilmiah lain terletak di antara kedua bentuk ilmiah tersebut Bina Nusantara LANDASAN KARYA TULIS • Untuk mempersiapkan diri membuat karya tulis penulis harus memastikan jawaban terhadap pertanyaan berikut: A. Subjek apa yang akan ditulis? • Penentuan subjek diperoleh dari: • Pengalaman: yang dilihat, didengar,dan dirasakan penulis. • Pemikiran: yang dipikir dan direnungkan penulis • Rancangan penelitian yang sudah ditentukan sebelumnya. B. Mengapa menulis subjek itu? Jawaban pertanyaan akan memberikan jiwa terhadap karya tulis Karya tulis dapat dibuat karena : a.Ingin memberitahukan adanya penemuan baru; b.Untuk menambahkan keterangan/ temuan/ hasil yang pernah ada; c.Perlu mengungkapkan perbedaan pendapat; d.Ingin memperoleh dukungan; e.Mengharap timbulnya reaksi/gerakan. Bina Nusantara C. Untuk apa karya tulis dibuat? • Jawaban pertanyaan menujukkan tujuan penulisan • Pemahaman terhadap tujuan akan menentukan corak dan cakupan karya tulis. • Bermacam tujuan dapat digunakan, tetapi harus sesuai dengan alasannya, yaitu agar: ~ Adanya penemuan baru dapat diketahui oleh kalangan yang berkepentingan; ~ Keterangan tambahan dapat dimanfaatkan; ~ Pendapat yg berbeda dpt membuka wawasan baru; ~ Dukungan yg diperoleh mendorong penulis untuk bergerak lebih jauh; ~Ada gerakan, reaksi sesuai kehendak penulis. D. Untuk siapa karya tulis dibuat? Kalangan pembaca terdiri atas beberapa lapisan menurut daya serapnya terhadap kaya tulis; Penulis harus menentukan lapisan pembaca yang akan dituju; Cara penulisan dan kadar karya tulis ditentukan lapisan pem-baca yang dituju. Bina Nusantara E. Berapa banyak yang akan ditulis? • Karya tulis harus dibatasi agar pembaca mengetahui sampai di mana karya tulis berakhir; Batas subjek dan aspek karya tulis harus jelas; Batas ditentukan oleh alasan, tujuan, dan sasaran karya tulis. • • PEMILIHAN TOPIK Syarat: •Topik tersebut ada manfaatnya dan layak dibahas; •Topik tersebut cukup menarik terutama bagi penulis dan aplikatif. •Topik dikenal baik oleh penulis; •Bahan pendukung penulisan dapat diperoleh dan cukup memadai; Bina Nusantara Pembasahan TOPIK (diagram Jam) Ilmu Kelautan Lautan Atlantik Laut teritorial Indonesia laut sebagai sumber energi masa depan kekayaan di lautan laut sebagai lapangan kerja laut di Indonesia peranan laut dalam hubungan antarbangsa laut bagi bangsa Indonesia kehidupan dalam laut kandungan kimia air laut riwayat lautan Bina Nusantara lautan Diagram POHON kekayaan di lautan lautan sebagai lapangan kerja fauna flora mineral ikan udang kerang mutiara pembudidayaannya Bina Nusantara pemasaran hasilnya lautan sebagai sumber energi dst dst Diagram PIRAMIDA TERBALIK lautan lautan Indonesia kekayaan lautan Indonesia fauna kerang mutiara pembudidayaan kerang mutiara di Maluku Selatan Bina Nusantara Topik • Pokok pembicaraan dalam keseluruhan karangan yang akan digarap. Judul • Nama, titel, label untuk suatu karangan. Persyaratan judul karya ilmiah: • • • • Bina Nusantara Harus sesuai dengan topik atau isi karangan; Sebaiknya dinyatakan dalam bentuk frase; Diusahakan sesingkat mungkin; Harus dinyatakan secara jelas bukan kata kiasan; Tambahan ttg Judul. • • • • • • Judul merupakan bagian tulisan yang dibaca seseorang. Usahakan sekali dibaca langsung dapat ditangkap maknanya. Sebaiknya tidak lebih dari 12 patah kata. Bisa dipisahkan menjadi anak judul. Gunakan kata dan istilah padat makna. Sebaiknya tidak mengandung singkatan atau akronim. PENYUSUNAN BAGAN KARYA TULIS 3 patokan pengolahan &penyusunan karya tulis: •Penyusunan bagan / kerangka penulisan; •Penentuan bagan; •Penentuan cakupan masing-masing bagan. Bina Nusantara Penyusunan bagan/kerangka • • • Bina Nusantara Bagan mencerminkan gambaran susunan urutan butir-butir yang akan dibahas; Penentuan butir pokok bahasan dilakukan dengan mendaftar pikiran yang muncul di sekitar judul yang akan ditulis; Berdasar pengetahuan dan kecerdasan penulis, daftar pikiran yang muncul tersebut dipilih yang betul-betul relevan dan diperlukan. Susunan butirbutir terpilih harus dapat menimbulkan proses berpikir yang lancar; Penentuan Bagan • • • Bina Nusantara Bagian bagan karya tulis dimaksudkan untuk membantu pembaca dalam mengikuti sistematika berpikir dan menemukan titik pusat perhatian; Bagian bagan karya tulis juga berguna bagi penulis untuk membatasi bahasan penulisan; Ketepatan dan kerapihan penyusunan bagian bagan dan urutannya harus diperhatikan secara seksama oleh penulis. Cakupan Masing2 Bagan 1. Urutan disusun menurut rumus: • • • • 2. Pernyataan keadaan yg perlu dikemukakan; Alasan / keterangan yang mendukung timbulnya pernyataan; Simpulan pernyataan; Tindak lanjut yang mungkin dilakukan. Satu alinea terdiri dari satu pokok pikiran dan beberapa kalimat pendukung (deduktif, induktif, model lain); 3. Alinea disusun secara berurutan menjadi anak bab, selanjutnya beberapa anak bab menjadi bab; 4. Secara keseluruhan kalimat, alinea, anak bab, dan bab harus membentuk satu kesatuan karya tulis. Bina Nusantara Bina Nusantara
© Copyright 2024 Paperzz