download

Multinational
Organizations
2
Masalah
dan
praktek
pengendalian
manajemen pada organisasi multinasional
(disebut juga transnational organization).
Banyak aspek pengendalian operasional
diluar
negeri
sama
dengan
aspek
pengendalian operasional domestik.
Dua masalah khas pada operasional diluar
negeri : harga transfer dan valuta asing / valas
(foreign exchange).
3
Perbedaan Budaya
Umumnya operasional luar negeri dapat
diorganisasikan sebagai pusat biaya (expense
centers), pusat pendapatan (revenue centers),
pusat laba (profit centers) atau pusat investasi
(investment
centers)
dan
pertimbanganpertimbangan untuk operasional domestik.
Walaupun prosesnya serupa, terdapat perbedaan
budaya
diberbagai
negara
dan
sistem
pengendalian
manajemen
disuatu
negara
haruslah disesuaikan dengan perbedaan budaya
ini. Perbedaan dalam lembaga keuangan dan
lembaga-lembaga lainnya diantara negara-negara
perlu dipertimbangkan juga.
4
Harga Transfer
aPada operasional luar negeri, pertimbanganPada
operasional
luardalam
negeri,
pertimbanganpertimbangan
penting
penetapan
harga
pertimbangan
transfer
diantaranyapenting
adalah : dalam penetapan
a. harga
Perpajakan
(taxation)
b. Peraturan
transfer
diantaranya
adalahpemerintah
:
(government regulations)
 c.Tarif
Perpajakan
(tariffs)(taxation)
Dibebankan
pada nilai(government
import suatu produk
 d.Peraturan
pemerintah
e.Pengendalian valuta asing (foreign exchange
regulations)
controls)
Akumulasi
 d.
Tarif
(tariffs)dana (unds accumulation)
e. Joint ventures
Dibebankan pada nilai import suatu produk
 Pengendalian valuta asing (foreign exchange
controls)
 Akumulasi dana (funds accumulation)
 Joint ventures
5
Harga Transfer
Penggunaan Metode Penetapan Harga
Transfer (Use Of Transfer Pricing Methods)
Exhibit 15-1 memperlihatkan metode penetapan
harga transfer yang digunakan oleh sejumlah
perusahaan-perusahaan multinasional.
Pertimbangan Hukum (Legal Considerations)
Hampir semua negara memperlakukan beberapa
kendala terhadap fleksibilitas perusahaan untuk
menetapkan harga transfer bagi transaksi dengan
anak perusahaannya diluar negeri.
6
Harga Transfer
Pasal 482 dari Internal Revenue Service (IRS),
Amerika Serikat, memberikan aturan untuk menetapkan harga transfer atas penjualan diantara
anggota kelompok perusahaan.
Metode
penetapan
harga
transfer
yang
diperbolehkan disusun menurut urutan prioritas
adalah sebagai berikut
1. Metode perbandingan harga tak terkontrol
(comparable uncontrolled price method)
Harga ditentukan dimana penjual dan pembeli
atau keduanya bukan merupakan anggota
suatu kelompok perusahaan multinasional.
7
Harga Transfer
2. Metode harga jual kembali (resale price method)
3. Metode biaya tambah (cost-plus method)
Nilai Tukar (Exchange Rate)
Nilai tukar adalah harga suatu mata uang asing
terhadap mata uang asing lainnya.
Dari sudut pandang penilaian kinerja, beberapa
hal
penting
dalam
mendesain
sistem
pengendalian
1. Pengaruh fluktuasi kurs valuta asing
(translation effects)
8
Harga Transfer
2. Paparan ekonomis (economic exposure) bagi
anak perusahaan :
- Net importer
- Net exporter
3. Pengaruh transaksi (transaction effects)
Penggunaan strategi hedging valas yang
tepat.
4. Kinerja anak perusahaan (performance of the
subsidiaries)
Translasi nilai tukar mempengaruhi kinerja
keuangan manajer anak perusahaan.
9
The End