download soal

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA
JAKARTA
PERTEMUAN : 09
MATERI :
• Aplication Control
• Input Control
ACUAN TEORI :
• Weber, Ron (1999), Information Systems Control and Audit, Prentice
Hall
Tugas 1
Berdasarkan form Employee Master dan Employee Pay di aplikasi, isilah
masing-masing field dengan kondisi berikut ini :
Field
Emp No
Kondisi
1. Entri dengan sembarang angka sebanyak 4 digit
2. Entri dengan sembarang angka sebanyak 7 digit
3. Entri dengan alfanumerik sebanyak kurang dari 5 digit, 5
digit dan lebih dari 5 digit
4. Entri dengan : 23435
5. Untuk setiap ke-empat entri diatas, lengkapilah field-field
lainnya dan tekan tombol OK
Account No 6. Isi dengan angka sembarang
Dept Code 7. Entri dengan kode departemen yang tidak terdapat dalam
MasterDept.
8. Entri dengan alfanumerik
Emp Stat
9. Entri dengan kode status yang tidak terdapat dalam
MasterStatus
Salary
10. Entri salari tanpa format angka (titik atau koma)
Level
11. Entri salari yang tidak terdapat dalam MasterBasicSalary
Basic
12. Entri salari tanpa format angka (titik atau koma)
Salary
Start
13. Entri untuk tanggal yang out of range, misalnya 30
Februari
14. Entri jika posisi tanggal terbalik (tidak dd/mm/yy)
Quit
15. Entri untuk tanggal yang out of range, misalnya 30
Februari
16. Entri jika posisi tanggal terbalik (tidak dd/mm/yy)
UNIVERSITAS BINA NUSANTARA
JAKARTA
PERTEMUAN : 09
Tugas 2
Setelah Anda melakukan uji coba entri diatas, lakukanlah analisa terhadap :
• Resiko yang akan terjadi jika tidak diterapkan suatu pengendalian dalam
aplikasi penggajian tersebut,
• Tingkat (level) resiko menjadi tiga (3) tingkat yaitu rendah (low),
menengah (medium), tinggi (high).
• Kerugian yang akan dialami jika resiko yang telah disebutkan terjadi
(satu resiko bisa mengakibatkan banyak kerugian).
Selain itu berikan juga :
• Usulan pengendalian (control) yang harus diterapkan dalam aplikasi
penggajian.
• Data tes untuk memeriksa kesesuaian dalam pelaksanaannya.
UNIVERSITAS BINA NUSANTARA
JAKARTA
PERTEMUAN : 09
Buatlah dalam kertas kerja (worksheet) yang telah disediakan, yang berisi
kolom-kolom sebagai berikut :
WORKSHEET – APPLICATION CONTROL CHECKS
Modul/Menu : Employee Data Maintenance
Application : Payroll System
Data Files : EmployeePay
Topik/Field Resiko
Level
Name
Resiko
(Low,High,
Medium)
Kerugian
Usulan
Pengendalian
Data
Test