download

Matakuliah
: <<D0134/ KIMIA INDUSTRI>>
Tahun
Versi
: <<2006>>
: <<BARU>>
Pertemuan <<8>>
<<TERMOKIMIA>>
1
Learning Outcomes
Pada akhir pertemuan ini, diharapkan mahasiswa
akan mampu :
• << TIK-8>>
2
Outline Materi
• Materi 1 : ENTHALPY PEMBENTUAN
• Materi 2 : ENTHALPHY PEMBAKARAN
• Materi 3 : ENTHALPHY REAKSI
3
PERUBAHAN KALOR
(ENTHALPHY)= H
• Salah satu ciri terjadi reaksi kimia adalah
perubahan kalor sistim ( Naik/turun ).
• Reaksi yang mengalami kenaikan kalor pada
sistim = endoterm (H = positif )
Reaktan + Kalor ----------- Produk
• Reaksi yang mengalami penurunan kalor pada
sistim = eksotrm (H = negatif )
Reaktan -------------- Produk + kalor
4
MACAM-MACAM ENTHALPHY
1. Enthalphy Pembentukan = Hf
yaitu perubahan kalor pada reaksi
pembentukan 1 mol senyawa dari
unsur-unsurnya.
Contoh :
1. Hf H2O = - 36 kkal/mol.
2. Hf CH4 = + 24 kkal/mol
3. Hf CO2 = - 43 kkal/mol
5
Penulisan Reaksinya
1. H2 + 1/2O2 -------- H2O + 36 kkal
2. C + 2H2 + 24 kkal/mol --------- > CH4
3. C + O2 -------- > CO2 + 43 kkal/mol
Ketentuan Hf
Hf unsur bebas / diatom = nol
6
2.Enthalphy Pembakaran Hc
Adalah kalor yang dikeluarkan untuk
membakar ( dg O2 ) 1 mol unsur atau
senyawa.
Contoh :
Hc Fe = 68 kkal/mol
Penulisan reaksinya :
Fe + 3/4O2 + 68 kkal -------1/2Fe2O3
7
Kalor Reaksi
• Kalor reaksi adalah kalor yang menyertai
reaksi kimia.
• Bila dalam reaksi kimia diketahui
beberapa harga enthalphy pembentukan
senyawanya, maka reaksi kimia dapat
dihitung dengan cara :
• Hr = Hf Produk - Hf Reaktan
8
Contoh :
• Tentukan perubahan kalor reaksi pada reaksi
pembakaran metana jika : Hf H2O = - 36
kkal/mol, CH4 = + 24 kkal/mol, Hf CO2 = - 43
kkal/mol
• Penyelesaian :
• CH4 + 2O2 ---- CO2 + 2H20
• Hr = (Hf CO2 + 2. Hf H2O) –
(Hf CH4 + 0 )
= ( -43 - 2. 36 ) – ( 24 )
= - 139 kkal
9
<<CLOSSING>>
• SELAMAT BELAJAR
10