download soal

Matakuliah
Tahun
: J0182/ Matematika II
: 2006
Latihan soal
Pertemuan 3 s.d 4
1
1.
2.
3.
Carilah elastisitas permintaan terhadap harga jika
Q = 8
P 3/2
Jika fungsi permintaan adalah P = ( Q-6 )2, tentukan elastisitas harga
permintaan pada Q=3 dan Q=6
Diketahui fungsi TC = 6Q2 + 7Q + 36 , Tentukan biaya rata-rata
minimum dan tunjukkanlah bahwa pada biaya rata-rata minimum,
biaya marginalnya sama dengan biaya rata-rata.
2
4.
Jika suatu perusahaan Manufaktur ingin menghasilkan suatu
produk, dimana fungsi biaya total telah diketahui adalah
TC = 500 – 30Q – 7/2Q2 + 1/3Q3
a) Tentukanlah tingkat produksi Q yang dapat meminimukan
biaya total
b) Berapa besar biaya total minimum yang harus dikeluarkan
untuk memproduksi barang Q
5.
Seorang Manager Pemasaran ingin mengetahui penerimaan total
dari produk yang telah dipasarkan. Jika fungsi permintaan
terhadap produk tersebut adalah P=24-0.02Q2
a. Tentukanlah formulasi dari fungsi penerimaan total?
b. Berapa nilai penerimaan total dari Perusahaan tersebut?
c. Berapa harga jual/unitnya?
3
6.
PT Satelindo mengeluarkan salah satu produk baru
untuk kartu pasca bayar, jika diketahui fungsi
permintaan kartu P=550-Q dan Fungsi biaya total
adalah
TC = 0.03Q3-Q2-26Q+12000
Pertanyaan:
a) Berapa jumlah kartu Pasca Bayar terjual yang
dapat memaksimumkan profit yang diterima oleh
PT Satelindo?
b) Hitunglah Profit Maksimumnya?
4