download

Matakuliah
Tahun
: R0782 - ARSITEKTUR MODERN
: 2010
PENDAHULUAN
Pertemuan 1
PENDAHULUAN
Sejarah sebagai bahan penting pembelajaran
arsitektur.
Kesinambungan antara yang lalu dan yang kini.
Penguasaan pengetahuan.
Referensi desain dan kecenderungan trend
Bina Nusantara University
3
PERADABAN MASA KINI
Menghargai dan Memahami Sejarah
Sejarah adalah pintu gerbang menuju
ke masa depan (Sartono Kartodirdjo)
Kemaren dan Hari Esok adalah hari ini
(Rendra)
Mengapa Mempelajari Sejarah Arsitektur
Mempelajari sejarah arsitektur untuk :
• Meruntut perkembangan arsitektur dan akar-akar
pengaruhnya
• Menggali pengetahuan masa lalu dan pengetahuan lokal
• Menggali hubungan manusia, alam dan arsitekturnya
• Budaya Arsitektur pada suatu masa dan tempat
• Langgam / gaya / style
• Arsitek dan pandangan arsitekturnya
• Sebagai referensi untuk karya arsitektur baru
PEMAHAMAN ‘BUDAYA ARSITEKTUR’
• Arsitektur adalah salah satu bentuk ungkapan
dan hasil kebudayaan yang penting. Nilai-nilai
arsitektur dapat disejajarkan dengan ‘bahasa’
dan ‘religiusitas’.
• Sehingga dapat dikatakan bahwa untuk
memahami tingkat budaya suatu bangsa kita
dapat meilihatnya dari ‘budaya arsitektur’ nya.
• Budaya arsitektur mencakup keseluruhan hasil
budaya yang berkembang dalam lingkungan
binaan manusia.
Hubungan Karya Arsitektur dengan
Kebudayaan
Tingkat kebudayaan
memahami dan menafsirkan
lingkungan
 KARYA ARSITEKTUR
KARYA ARSITEKTUR menurut Victor Papenek
Aspek –Aspek dalam Sejarah
• Perkembangan
–
–
–
–
Waktu
Manusia
Peristiwa
Tempat
• Kebudayaan
–
–
–
–
Filosofi
Trend
Teknologi, industri
Ekonomi, politik, sosial
• Transformasi
– Globalisasi
– Akulturasi/inkulturasi
Metode Sejarah Arsitektur
•
•
•
•
•
•
Cronological (Sincronic dan diacronic)
Pendekatan antropologi
Typologi
Analisis arsitektural
Wacana kritis
Narasi-narasi Kecil
LINGKUP
•
•
•
•
•
Kebudayaan yang mempengaruhi arsitektur
Langgam arsitektur
Ruang dan Bentuk
Ungkapan / ekspresi dan Estetika
Pandangan dan filosofi arsitektur
Bina Nusantara University
11
Daftar Pustaka
•
•
•
•
•
•
•
•
•
•
•
Kostof, Spiro (1985), A History Architecture Settings and Rituals, Oxford University
Press
Mangunwijaya (1985), Wastu Citra, Gramedia, Jakarta
Schulz, Christian Norberg (1980), Meaning in Western Architecture, Rizzoli, New
York
Sumalyo Yulianto (2003), Arsitektur Klasik Eropa, Gadjah Mada University Press,
Yogyakarta
Watkin, David (1986), A History of Western Architecture, Laurence King, Great Britain
Frampton, Kenneth (1992). Modern Architecture A Critical History (third edition),
Thames and Hudson, London
Sumalyo, Yulianto (2000), Arsitektur Modern, Gadjah Mada University Press,
Yogyakarta
Tanudjaja, F Christian J Sinar (1998), Arsitektur Modern, Tradisi-tradisi dan Aliranaliran Serta Peranan Politik-Politik (cetakan kedua), Penerbit Universitas Atmajaya
Yogyakarta
Tuetz, Jurgen (1999), The Story of Architecture of The 20th Century (terjemahan
bahasa Inggris), Konemann, Cologne
Ikhwanuddin, (2005), Menggali Pemikiran Posmodernisme dalam Arsitektur, Gadjah
mada University Press, Yogyakarta
Ven, Cornelis van de (1995), Ruang dalam Arsitektur, terjemahan, edisi ketiga,
Gramedia Pustaka Utama, Jakarta
TERIMA KASIH
Bina Nusantara University
13