download

Matakuliah : F0254/Akuntansi Manajemen
Tahun
: 2007
HARGA TRANSFER
Pertemuan 20
LEARNING OBJECTIVES :
• Memberikan pengetahuan kepada Mahasiswa tentang
kaitan antar segmen yang ada dalam perusahaan
• Memberikan pemahaman kepada Mahasiswa tentang
terjadinya harga transfer yang salling menguntungkan
• Memberikan pemahaman kepada Mahasiswa tentang
tiga (3) pendekatan penetapan harga transfer, meliputi :
1). Negosiasi harga transfer
2). Harga transfer berdasarkan biaya
3). Harga transfer berdasarkan harga pasar.
3
Bina Nusantara
NEGOSIASI HARGA TRANSFER
• Harga transfer terjadi bila ada kesepakatan antara Divisi
Penjual dan Divisi Pembeli.
• Harga transfer yang disekapati harus berdampak pada
peningkatan laba Divisi Pejual dan Divisi Pembeli.
• Harga transfer tidak akan terjadi, bila :
< biaya yang dikeluarkan oleh Divisi Penjual
> biaya yang dibebankan oleh Divisi Pembeli
4
Bina Nusantara
Negosiasi Harga Transfer …
• Diterima oleh Divisi Penjual bila :
Harga Transfer ≥ Variable Cost per unit + Margin
Kontribusi total pada penjualan yang hilang/jumlah unit
yang ditransfer.
• Diterima oleh Divisi Pembeli, bila :
Harga Transfer ≤ biaya yang dibayarkan kepada
pemasok luar
Bina Nusantara
CONTOH ILUSTRASI
• HARRIS & LOUDER INC. memiliki :
• Division Of Imperial Beverages ( Divisi Penjual ) :
Kapasitas produksi bir jahe setiap bulan 10,000 barrel
Biaya variabel £ 8 per barrel, biaya tetap £ 70,000/tahun
Harga jual bir jahe kepada pasar luar £ 20 per barrel
• Division Of Pizza Maven ( Divisi Pembeli ) :
Harga beli bir jahe dari pasar luar £ 18 per barrel
Konsumsi bir jahe per bulan 2,000 barrel
Bina Nusantara
Negosiasi Harga Transfer…
• Kalau ada idle capasity ( 7,000 barrel jual ke pasar
reguler dan 3,000 barrel idle capasity ), maka :
• Harga Transfer terrendah yang diterima Divisi Penjual :
Harga Transfer ≤ £ 8 + ( £ 0 /2,000 barrel ) = £ 8
• Harga Transfer tertinggi yang diterima Divisi Pembeli :
Harga Transfer ≤ £ 18
Sehingga : £ 8 ≤ Harga Transfer ≤ £ 18
Bina Nusantara
Negosiasi Harga Transfer …
• Kalau tidak ada idle capasity ( 10,000 barrel dijual ke
pasar reguler )
• Harga Transfer terrendah yang diterima Divisi Penjual :
Harga Transfer ≥ £ 20
• Harga Transfer tertinggi yang diterima Divisi Pembeli :
Harga Transfer ≤ £ 18
Sehingga dengan demikian tidak ada Harga Tranfer
yang disepakati
Bina Nusantara
Negosiasi Harga Transfer …
• Kalau ada idle capasity ( 9.000 barrel dtujukan ke pasar
reguler, idle capasity 1,000 barrel & 1,000 barrel diambil
dari yang seharusnya dijual ke pasar reguler )
• Harga Tranfer yang diterima Divisi Penjual :
• Harga Transfer ≥ £ 8 + [( £ 20 - £ 8 ) + 1,000/2,000]
• Harga Transfer ≥ £ 14
• Harga Transfer yang diterima Divisi Pembeli :
• Harga Transfer ≤ £ 18
• Sehingga : £ 14 ≤ Harga Transfer ≤ £ 18
Bina Nusantara
HARGA TRANSFER
BERDASARKAN BIAYA DIVISI PENJUAL
• Dengan menggunakan biaya penuh maka total biaya
produksi menjadi £ 15 sehingga akan sulit terjadinya
Harga Transfer karena harga tertinggi yang bersedia
dibayar oleh Divisi Pembeli hanya sebesar £ 14.
• Kalau Harga Transfer terjadi juga maka satu-satunya
Divisi yang memperoleh laba hanya Divisi terakhir yang
menjualnya ke pasar luar.
Bina Nusantara
HARGA TRANSFER
BERDASARKAN HARGA PASAR
• Diterapkan kalau negosiasi harga transfer terhenti
• Kalau tidak ada idle capasity maka adanya pasar
penghubung sangat membantu
• Kesulitan muncul kalau ada idle capasity
• Mengapa Pizza Maven bersedia membeli dari Imperial
Beverages dengan harga £ 20, pahadal dari pasar luar
hanya membayar £ 18.
Bina Nusantara