Matakuliah Tahun Versi : <<D0134>>/<<KIMIA INDUSTRI>> : <<2006>> : <<BARU>> Pertemuan <<19>> <<SEL VOLTA>> 1 Learning Outcomes Pada akhir pertemuan ini, diharapkan mahasiswa akan mampu : • << TIK-19 >> 2 Outline Materi • Materi 1 :Definisi sel Volta • Materi 2 :Reaksi pada sel Volta • Materi 3 :Potensial elektroda dan Potensial sel • Materi 3 :Contoh sel Volta 3 <<ISI>> • Definisi Sel Volta adalah : suatu aliran listrik yang terjadi akibat adanya reaksi redoks pada elektroda dan larutan elektrolitnya. • Rangkaian Sel Volta terdiri dari : elektroda, elektrolit dan jembatan garam 4 Rangkaian Sel Volta CU Zn V 5 Reaksi Pada Sel Volta • Elektroda yang Eo nya Besar akan mengalami reduksi, dan yang Eo nya kecil mengalami oksidasi. • Contoh : Eo Zn = -0,34 volt • Eo Cu = 0,52 volt • Maka : Zn • Cu+2 + 2e Zn+2 + 2e ( Oks ) Cu ( red ) • E sel = ( 0,34 + 0,52 ) = 0,86 volt. 6 Contoh Sel Volta (Pletcher, bab 11, hal 543) Batere = alat yang dapat menyimpan energi kimia dan (bila diperlukan) mengubahnya menjadi energi listrik untuk menghidupkan sirkit luar Energi listrik dihasilkan dari suatu perubahan kimia spontan (suatu reaksi redoks dengan G < 0) di dalam batere Reagen redoks hanya bereaksi di anoda dan katoda aliran e- antara kedua kutub sel, melalui sirkit luar 8 7 Komponen Utama Batere Komponen utama batere Unjuk kerja batere = f ( • Geometri sel • Rancangan komponen sel • Komposisi • Reaksi elektrodik • Kinetika reaksi elektrodik) 8 8 << Kesimpulan>> • Potensial sel yang dihasilkan tergantung pada besarnya potensial elektroda yang digunakan. • Elektroda yg Eo lebih kecil akan mengalami oksidasi. • Elektroda yg mengalami reduksi = Katoda 9
© Copyright 2024 Paperzz