LATIHAN 05-1 1. Sebuah benda 100 N jatuh di atas jaring yang berada 10 m di bawahnya. Jaring tertarik turun sejauh 1m yang ,kemudian melontarkannya kembali keatas. Berapakah tenaga potensial jaring saat tertarik ke bawah. 2. Sebuah balok massa 5 kg bergerak ke atas bidang miring (sudut kemiringan 300 dengan tenaga kinetik awal 150 J. Berapa jauh benda meluncur kalau koefisien gesekan 0,4. 7/11/2017 1 3.Sebuah benda massa 2kg tergantung pada tali ,panjang 5m dengan sudut 450 dari titik kese -imbangan. Batu ditembakkan tegak lurus tali , menjauhi permukaan tanah .Ternyata laju saat melewati titik terendah adalah 10 m/det. a).Berapa laju batu saat ditembakkan. b).Berapa sudut terbesar yang dicapai batu 7/11/2017 2
© Copyright 2024 Paperzz