Matakuliah Tahun Versi : K0272/Fisika Dasar III : 2007 : 0/2 Pertemuan 07 KONDUKTOR & DIELEKTRIKUM 1 Learning Outcomes Pada akhir pertemuan ini, diharapkan mahasiswa akan mampu : • Memberikan definisi dinamika partikel : Hukum Newton 1 dan 3 , kesetimbangan gaya(partikel) , gaya gesek , kesetimbangan momen gaya, pusat massa(berat) , hukum Newton 2 , gerak melingkar dan hukum Newton tentang gravitasi → C1 (TIK - 1) 2 Outline Materi • Materi 1 Pendahuluan - Kuat dan kerapatan arus • Materi 2 Persamaan kontinuitas arus listrik • Materi 3 Hambatan (Resistansi) • Materi 4 Syarat batas penghantar - dielektrik 3 ISI • Pertemuan ini akan membahas mengenai perilaku berbagai macam penghantaran muatan listrik yang akan meliputi macammacam arus listrik , persamaan kontinuitas arus ,danhambatan listrik . • Aplikasi dari konduktor ,dan dielektrik di antaranya terdapat dalam berbagai peralatan elektronik , pada susunan syaraf , alat pemacu jantung dan lain-lain . 4 1. Pendahuluan Arus listrik adalah kecepatan perpindahan muatan listrik melalui suatu permukaan tertentu atau melalui suatu titik tertentu. Arus listrik searah biasanya dinyatakan dalam I sedangkan arus bolak balik dalam i . Satuan arus listrik adalah amper [A]. 1A = 1 C/dt) ● Kuat Arus , I , dan kerapatan arus , J . dq Arus I I [A] dt C Rapat Arus J 2 m ………………..(1a) ………………..(1b) 5 Rapat arus merupakan besaran vector . - Hubungan antara I dan J : I S J dS ...................(1c) ● Kecepatan hanyut (drift velocity) , VD (=U)[m/dt] : VD = μ E , μ = mobilitas muatan (m2/v.det) ..(2a) ● Rapat arus konveksi (medium fluida) J = ρV , ρ = kerapatan muatan (C/m3 ) .....(2b) ● Rapat arus konduksi (medium padat) J = σE , σ = ρμ = konduktivitas (S/m) .....(2c) ● Konduktivitas , σ : 6 - Untuk cairan dan gas σ = ρ- μ- + ρ+ μ+ , ion neg. dan ion pos….(2d) - Untuk konduktor σ = ρe μe , electron ….(2e) - Untuk semi konduktor σ = ρe μe + ρh μh , hole ….(2f) •. Kuat arus , I (arus total yang menembus suatu permukaan : I = ∫J . dS I = ∫ρU . dS , arus konveksi I = ∫σE . dS , arus konduksi ….(3a) …..(3b) .....(3c) 7 2. Persamaan kontinuitas arus. Dalam titik batas antara dua medium harus dipenuhi , J t …..(04) C.S J.dS = - dq/dt = - ∂ ( ∫ ρ dv )/∂t ( ∫C.S J.dS )/∆v = - ∂ ( ∫ρ dv/∆v)/∂t untuk ∆v→0 → • J = - ∂ρ/∂t 3. Hambatan (resistansi) E = V/l , J = σV/l →I =JA = σAV/l → R = l/σA Ω .......(05) 8 l J A │l L = panjang A = luas enampang J = rapat arus E = kuat medan V = tegangan batere 4. Syarat batas pada perbatasan penghantar (konduktor) dan dielektrik Statis : Kuat medan dalam konduktor E = 0 Medan listrik adalah medan konservatif sehingga integral garis E untuk lintasan tertutup : → ∫C.S E.dl = 0 ∫12 E.dl + ∫23 E.dl + ∫34 E.dl + ∫41 E.dl = 0 9 Komponen tangensial kuat medan : 1 4 2 3 kondukyor dielektrik Bidang batas Bila lintasan 2-3 dan 4-1 mengecil → 0 maka integral ke dua dan ke empat → 0 dan karena kuat medan dalam konduktor nol maka : Et = Dt = 0 ...........(6a) Komponen normal : ∫C.S D.dS = qcak(enc) a dielektrik Bidang batas b kondukyor Bidang tertutup Gauss berbentuk silider 10 ∫a D.dS + ∫sel D.dS + ∫b D.dS = ∫sel ρS . dS Dn = ρS dan En = ρS / ε ………(6b) - Rapat arus permukaan , K [ A/m ]: Adakalanya arus mengalir pada dinding penghan -tar seperti pada ”wave guide” . Untuk itu didefinisikanlah rapat arus permukaan , K : K = I/2r az ...........(07) K 11 Contoh 1 : Kawat tembaga yang panjang diameter 3 mm menghantar arus 10A . Berapa persen dari electron konduksi per detik yang keluar meninggalkan kawat sepanjang 100 mm Jawaban : Kalau setiap atom (BA=berat atom )mengeluarkan satu elektron konduksi , maka jumlah elektron per satuan volum adalah : Ne = 6.02 x 1023 (atom/kmol)(kmol/BA=63.54kg) (8.96 x 103 kg/m3 )(electron/atom) = 8.49 x 1028 elekt/m3 . Jumlah electron dalam100 mm adalah : N = π(3 x 10-3 /2)2(0.100)( 8.49 x 1028 elekt/m3 ) 12 = 6.00 x1022 Jumlah electron dalam arus 10A adalah: 10C/det(1/(1.6x10-19 ))elekt/C = 6.25 x 1019 elekt/det Jadi persentase yang meninggalkan 100 mm adalah : 0.104 % per detik. Contoh 2 : Carilah konduktivitas germanium tipe-N pada suhu 3000 K., dengan anggapan terdapat satu atom donor dalam setiap 108 atom. ρger = 5.32 x 103 kg/m3 , B.A = 72.6 kg/kmol Jawaban : Untuk germanium tipe-N cariernya adalah elktron→ Ne = 4.41 x 1020 elekt/m3 . Konsentrasi ni untuk germanium pada suhu 13 3000 K adalah 2.5 x 1019 m-3 Ne Nh = ni .→ Nh = 1.42 x 1018 hole/m3 Karena Ne >> Nh dan μe = 0.38 maka: σ = Ne e μe = 26.8 S/m Contoh 3 : Diketahui J = 103 sin θ ar A/m2 . Carilah arus yang melewati lempeng sferis yang jejarinya r = 0.02 m Jawaban : dS = r2 sinθ dθ dφ ar I = ∫02 ∫0 (103 )0.022 sin 2θ dθ dφ = 3.95 A 14 Contoh 4 : Lempeng arus lebar 4m terletak pada bidang z = 0 dan besarnya arus total 10 A berarah dari titik O ke titik (1,3,0)m. Tentukan K. Jawaban : a = (ax + 3ay )/√10 → |a| = √10 K = (10/4) (ax + 3ay )/√10 A/m Contoh 5 : Suatu arus I A mengalir memasuki suatu silinder tipis secara tegak lurus seperti tergambar . I 15 Tentukan K bila jejari silinder 2 cm . Jawaban : Arus I yang memasuki permukaan atas silinder menyebar ke seluruh jejari sillinder , sehingga K = I / ( 2r) ar Kemudian arus I masuk menyebar ke selubung silinder sehingga , K = I / ( 2 (0.02)m) -ar = - 7.96 az (A/m) 16 animasi/simulasi http://www.falstad.com/vector2de/ 17 Ramgkuman : 1. Arus listrik adalah kecepatan aliran muatan listrik negatif melintasi suatu penampang lintang A penghantar secara tegak lurus . Berdasarkan perjanjian arah arus disamakan dengan pengaliran muatan positif . 2. Peramaan kontinuitas arus : J = - t 3. Resistansi (hambatan) , R [] Berddasarkan hukum Ohm V = IR maka R adalah : R = l/A , l =panjang dan = konduktivitas 3. Syarat batas konduktor - dielektrik 18 Komponen tangensial kuat medan : Dt = Et = 0 Komponen normal kuat medan : Dn = ρS dan En = ρS / ε 4. Rapat arus permukaan , K [A/m] : K = I/2r az 19 << CLOSING>> Setelah mengikuti dengan baik mata kuliah ini , dan materi–materi sebelumnya mahasiswa diharapkan sudah mampu membuat dan menye -lesaikan masalah-masalah yang berhubungan dengan konduktor dan dielektrikum khususnya yang terkait fengan bidang sistem komputer . 20 21
© Copyright 2024 Paperzz