download

Matakuliah
Kue
Tahun
: V0294 – Pengolahan Roti dan
: 2010
Pengolahan Kue dan Roti
Occasional Cake
Pertemuan 12
Learning Outcomes
Mahasiswa dapat menjelaskan, mendemostrasikan ,
dan mengkategorikan bread. Mengetahui jenis-jenis
makanan yang biasa dibuat dengan menggunakan
bahan dasar solid bread. C5
Bina Nusantara
HO 0708
3
Subjects
• Type pastry dough
• Basic method pastry dough
Bina Nusantara
HO 0708
4
Pastry Dough
Pastry Dough
Danish Pastry
Bina Nusantara
Puff Pastry
HO 0708
5
Danish Pastry
Dimana basic dough ditambah dengan, lebih kurang 25%
lemak atau mentega perkilo basic dough. Maka akan
mendapatkan hasil yang lebih lembut dan renyah.
Untuk hasil akhir, biasanya;
• Setelah dipanggang ditaburi dengan gula
• Diolesi secara tipis dengan selai aprikot dan dilapisi
dengan fondant putih atau
• Ditaburi dengan buah segar dan dilapisi gelatin
Bina Nusantara
HO 0708
6
Danish Pastry
Pemasukan/ Pelapisan Lemak
• Adonan dasar digiling hingga berbentuk segitiga
• Pelapis lemak diletakkan pada setengah bagian adonan
dan ditutupi dengan bagian sisanya
• Giling persegi dengan ketebalan 2cm
Bina Nusantara
HO 0708
7
Danish Pastry
Tehnik Pelipatan :
• Tehnik melipat dengan satu lipatan tunggal dan satu
lipatan ganda. Mulai kandungan lemak (korvest) 30%
• Lemak yang terlalu lunak akan tertekan keluar saat
adonan dilipat
• Lemak yang telalu keras akan kurang merata, dan dapat
juga merusak/ menembus lapisan pada adonan yang
akan dilipat.
Bina Nusantara
HO 0708
8
Danish Pastry
Tabel Kesalahan Pemanggangan
Kesalahan Pemanggangan
Sebab dan penjelasan
Volume terlalu kecil, lapisan lemak
tidak nampak secara jelas
Kesalahan pada saat melipat,
menggiling terlalu tipis, terlalu
ditekan, waktu pengistirahatan tidak
sesuai
Hasil panggangan retak-retak dan
keras
Adonan terlalu panas, sehingga
lemak mencair terlalu cepat
Bentuk hasil panggangan berubah
Saat pengolahan lanjutan, waktu
mendiamkan/mengistirahatkan
adonan kurang
Bina Nusantara
HO 0708
9
Puff Pastry
Ciri khas pada adonan ini adalah memasukkan lemak pada
adonan dasar melalui proses pelipatan. Melalui tehnik ini,
terjadi lapisan lemak dan adonan yang bertumpuk. Melalui
lapisan ini, dan melalui panas saat pemanggangan (terjadi
uap) mempengaruhi kepadatan dan ciri khasnya
Bina Nusantara
HO 0708
10
Puff Pastry
Adonan puff pastry mengandung 800gr lemak untuk tiap 1
kg tepung terigu. Adonan puff pastry dough tidak boleh
mengandung lemak selain lemak susu (mentega/butter).
Kandungan lemaknya harus paling tidak 2/3 bagian tediri
dari lemak susu, jika dicampur dengan lemak lain.
Bina Nusantara
HO 0708
11
Puff Pastry
Metoda Pengolahan Puff Pastry
Jenis
Tehnik Pembuatan
German butter and puff pastry
Pelapisan lemak dimasukkan ke
adonan kemudian dilipat
French butter and puff pastry
Lapisan basic dough diletakkan pada
lemak, kemudian dilipat
Dutch or rapid puff pastry
Lemak dipotong dadu kemudian
dimasukkan ke adonan, kemudian
dlipat.
Bina Nusantara
HO 0708
12
Puff Pastry
Tabel Kesalahan Pembuatan Puff Pastry
Kesalahan pemanggangan
Sebab dan penjelasan
Adonan berbunyi saat dipanggang
Tidak memperhatikan waktu
pengistirahatan adonan
Lemak mencair saat pemanggangan
Terjadi perpecahan pada adonan karena
tekanan terlalu kuat saat pelipatan atau
suhu oven terlalu rendah
Adonan saat dipanggang ada letupan
dan banyak gelembung
Kurang penusukan dengan garpu
sebelum pemanggangan
Permukaan terlalu kering
Sebelum dipanggang tidak diolesi atau
kurang lembab saat pemanggangan
Hasil kurang mengembang dan lapisan
tidak nampak jelas
Penggilingan terlalu tipis, pe;ipatan yang
tidak sesuai
Bina Nusantara
HO 0708
13
Puff Pastry
Question
Bina Nusantara
HO 0708
14