Matakuliah Tahun Versi : H0194/ Aplikasi Mikroprosesor dan Interfacing : 2005 : 1.0 Pertemuan 15 Interface Mikroprosesor dan Motor Stepper Learning Outcomes Pada akhir pertemuan ini, diharapkan mahasiswa akan mampu : • Menjelaskan interface mikroprosesor dengan Motor Interface Mikroprosesor dan Motor Stepper • Motor terdiri dari 2 buah komponen, yaitu: – Stator STATOR – Rotor STATOR ROTOR STATOR STATOR • Pergerakannya dilakukan secara per-step, satu step pergerakannya dapat diwakili dengan hitungan derajat. Tipe-tipe dari motor stepper • Berdasarkan jenis struktur kumparannya terbagi 2, yaitu: – Unipolar – Bipolar • Berdasarkan pergerakannya terbagi 2, yaitu: – Half Step – Full Step Unipolar dan Bipolar • Unipolar, input yang diberikan cukup pada dengan satu pin dengan satu satu arah • Bipolar, input yang diberikan dengan menggunakan dua buah pin dengan dua arah. Full Step Step 4 3 2 1 1 1 0 0 0 2 0 1 0 0 3 0 0 1 0 4 0 0 0 1 Half Step S 4 3 2 1 S 4 3 2 1 1 1 0 0 0 1 0 0 1 0 2 1 1 0 0 2 0 0 1 1 3 0 0 1 0 3 0 1 0 0 4 0 0 1 1 4 1 1 0 0
© Copyright 2024 Paperzz