download

BAB II
MANAJEMEN STRATEGIS DAN PROSES
MANAJEMEN
1. Perencanaan Strategis yang berorientasi
pasar:
merupakan suatu proses manajerial untuk
mengembangkan dan menjaga agar tujuan,
keahlian, dan sumber daya organisasi sesuai pasar
yang selalu berubah.
Tujuannya:
Untuk membentuk dan menyempurnakan usaha
bisnis dan produk sehingga memenuhi target laba
dan pertumbuhan.
2. Tahap-Tahap Dalam
Perencanaan Strategis
- Menetapkan misi perusahaan.
- Menetapkan tujuan dan sasaran
organisasi.
- Merancang protofolio usaha.
- Perencanaan strategi fungsional.
PROSES PERENCANAAN STRATEGIS
BISNIS
3. Proses Manajemen Pemasaran
a. Menganalisis peluang-peluang pasar
b. Memilih pasar sasaran
c. Mengembangkan Bauran Pemasaran (Marketing
Mix)
d. Mengelola upaya pemasaran
Analisis peluang pasar
- Mengidentifikasi peluang jangka panjang
- Riset pemasaran
- Mengerti pasar konsumen
- Menjual ke pasar bisnis
- Memerlukan tenaga penjual terlatih
- Memperhatikan dan mengantisipasi pesaing
Memilih pasar sasaran
•
•
•
•
•
Membagi pasar menjadi segmen-segmen
Mengembangkan strategi penentuan posisi
(positioning)
Mengembangkan produk baru
Setelah peluncuran, strategi produk perlu dimodifikasi
Pemilihan strategi perlu diselaraskan dengan peluang
dan tantangan global yang berubah-ubah
Mengembangkan Bauran Pemasaran
(MarketingMix)
•
•
•
•
•
Membuat anggaran pemasaran dan mengalokasikan
anggaran tersebut keberbagai bauran pemasaran (4 P)
Tawaran PRODUK ke pasar meliputi : kualitas, bentuk,
merek, dan kemasan serta dilengkapi dengan
pelayanan
Harga (PRICE) yang ditetapkan harus sebanding
dengan penawaran nilai kepada pelanggan
Tempat (PLACE) distribusi merupakan hal yang penting
agar pelanggan dapat memperoleh produk dengan
mudah
PROMOSI,diperlukan untuk mengkomunikasikan produk
ke pasar sasaran
Mengelola upaya pemasaran
- Mengorganisasikan sumber daya pemasaran dan
mengendalikan rencana pemasaran
- Pengendalian rencana pemasaran meliputi :
+ Pengendalian rencana tahunan
+ Pengendalian profitabilitas
+ Pengendalian strategis/audit pemasaran
BAB III
STRATEGI PEMASARAN
1. Strategi Pemasaran
Adalah logika pemasaran dan berdasarkan
hal itu, unit bisnis diharapkan untuk mencapai
sasaran-sasaran pemasarannya. Strategi
pemasaran terdiri dari pengambilan
keputusan tentang biaya pemasaran, bauran
pemasaran dan alokasi pemasaran.
2. Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi
Strategi Pemasaran
a. lingkungan makro :
- Demografi dan kondisi ekonomi
- Situasi politik/hukum
- Teknologi
- Sosial budaya
b. lingkungan mikro :
- Perantara pemasaran
- Pemasok
- Pesaing
- Masyarakat
FAKTOR YANG MEMPENGARUHI
PEMASARAN