download

KOMUNIKASI PUBLIK/ MASSA
Buku 1 Bab 1 hal. 1 - 20
KOMUNIKASI MASSA
Ciri komunikasi massa
• Diarahkan kepada audiens yang relatif
besar, heterogen & anonim
• Pesan disebarkan secara umum,
serempak & sementara
• Komunikator cenderung organisasi
LINGKUNGAN MEDIA BARU
Ciri lingkungan media baru
• Teknologi yang dahulu berbeda & terpisah,
sekarang terjadi penggabungan
• Bergeser dari kelangkaan media menuju
media berlimpah
• Mengarah pada kepuasan group atau
individu, tidak lagi hanya massa
• Media satu arah berubah menjadi media
interaktif
TUJUAN KOMUNIKASI MASSA
• Untuk menjelaskan pengaruh komunikasi
massa
• Untuk menjelaskan manfaat komunikasi
masa
• Untuk mendapatkan pembelajaran dari
media massa
• Untuk menjelaskan peran media massa
dalam pembentukan pandangan & nilainilai masyarakat
DAMPAK KOMUNIKASI MASSA
• Teori Peluru ; teori jarum suntik/ teori transmisi
bahwa dampak komunikasi masa adalah kuat
dan universal.
• Teori Dampak terbatas; media massa bukan
satu-satunya sebab tetapi hanya menjadi
kontributor oleh karena itu dampaknya kecil dan
tidak efektif mengubah sikap karena adanya
persepsi selektif audiens
• Teori Dampak moderat ; dampaknya secara
signifikan kuat dalam keadaan tertentu terhadap
sejumlah besar orang. Dampak moderat lebih
dari teori peluru karena menggunakan teknik
komunikasi yang tepat sesuai dengan keadaan
PENGELOMPOKAN DAMPAK
KOMUNIKASI MASSA
• Teori Kultivasi : mempunyai dampak penting
tetapi tidak kentara pada masyarakat karena
menimbulkan dampak beragam tergantung pada
tingkat kepercayaan & keyakinan masyarakat
• Teori Spiral kesunyian :
- Kumulasi; mengacu kehadiran media massa
yang tersebar luas
- Ubikuitas : mengacu pada sebuah kejadian
tunggal untuk mengatasi ekspos selektif
- Harmoni ; mengacu pada sebuah kejadian
tunggal untuk mengatasi ekspos selektif
PENGELOMPOKAN DAMPAK
KOMUNIAKSI MASSA
• Teori Orang ketiga : taksiran dampak media
massa tidak pada diri sendiri tetapi pada orang
lain
• Teori pembelajaran sosial : terjadi pembelajaran
melalui pengamatan perilaku orang lain
• Teori pembingkaian media : opini tergantung
dari perumusan gagasan yakni penggunaan
pilihan, penekanan, pengecualian, & perincian
besarnya dampak komunikasi massa
PENGELOMPOKAN DAMPAK
KOMUNIKASI MASSA
• Teori Determinasi Mc. Luhan :
Mempengaruhi kebiasaan persepsi &
berpikir melalui konsep penggunaaan
indera saat memanfaatkan media
• Teori Hegemoni Media : Media massa
dikendalikan oleh golongan yang dominan
dan digunakan untuk kekuasaan
mempengaruhi masyarakat tujuan
DAMPAK MEDIA MASSA
TERHADAP PERILAKU
• Katarsis : menyebabkan pengurangan
dorongan agresif melalui perilaku
ekspresif
• Rangsangan : menyebabkan peningkatan
perilaku sesungguhnya
• Mencontoh : mempelajari & kemudian
memproduksi perilaku tersebut
• Kehilangan kendali diri : menurunkan
kendali diri
VARIABEL PENENTU
DAMPAK KOMUNIKASI MASSA
• Persepsi selektif : persepsi dipengaruhi
keinginan, kebutuhan, pendirian, dan
faktor psikologis lainnya
• Hubungan antar pribadi : Hubungan
dipengaruhi oleh hubungan kausalitas &
konteks lingkungan