download

Penyelesaian Siklus Akuntansi
(Completion of the Accounting Cycle)
Neraca Lajur (Work Sheet)
Worksheet atau biasanya disebut sebagai kertas kerja, disiapkan dan dibuat untuk
mengumpulkan dan mengikhtisarkan data yang diperlukan dalam menyiapkan berbagai analisis
dan laporan.
Worksheet bukan sebagai alat yang formal, artinya tidak harus dibuat. Untuk perusahaanperusahaan tertentu tidak membuat worksheet.
Kolom-kolom dari worksheet yaitu terdiri dari:
1. Trial Balance Columns (Neraca Percobaan – belum disesuaikan)
2. Adjustments Column (Penyesuaian)
3. Adjusted Trial Balance Columns
4. Income Statement Column
5. Balance Sheet Column
berdasarkan data-data sebelumnya, maka Worksheet untuk Peni Studio adalah sebagai berikut:
Peni Studio
Worksheet
For Month Ended, March 31 1995
Account Title
Trial Balance
Debit
Adjustments
Credit
Debit
Adjusted Trial Balance
Credit
Debit
Credit
Income Statement
Debit
Credit
Balance Sheet
Debit
Cash
1.631
1.631
1.631
Account Receivable
1.775
1.775
1.775
Supplies
1.850
960
890
890
Prepaid Rent
2.400
800
1.600
1.600
Photographic Equipment
17.500
Account Payable
Peni, Capital
Peni, Drawing
Miscellaneous Expense
2.000
2.000
20.650
20.650
20.650
1.500
5.525
1.150
1.500
5.525
115
369
28.175
17.500
2.000
1.500
Sales
Salaries Expense
17.500
Credit
5.525
1.265
1.265
369
369
960
28.175
Supplies Expense
960
960
Rent Expense
800
800
800
Depreciation Expense
175
175
175
Accumulated Depreciation
175
175
175
Salaries Payable
115
115
115
2.050
Net Income
2.050
28.465
28.465
3.569
5.525
24.896
1.956
5.525
22.940
1.956
5.525
24.896
24.896
Penjelasan Worksheet:
1. Worksheet dipakai untuk:
• Mengikhtisarkan pengaruh dari adjusting entries.
• Membantu dalam penyusunan Financial Statement.
2. Untuk perkiraan-perkiraan yang belum terdapat pada Worksheet, dapat ditambahkan
perkiraan-perkiraan sesuai keperluan untuk merampungkan adjustment.
3. Adjustment Column pada Worksheet digunakan untuk pembuatan adjusting entries
4. Jumlah-jumlah pada Trial Balance yang disesuaikan ditentukan dengan menambahkan
adjustment ke atau mengurangkannya dari jumlah Trial Balance.
5. Selisih pada hasil penjumlahan Income Statement Columns merupakan Net Income (atau
Net Loss) untuk periode tersebut.
Selisih pada hasil penjumlahan Balance Sheet Columns juga merupakan Net Income (atau
Net Loss) pada periode tertentu.
Laporan keuangan (Financial Statements)
Financial Statements di buat secara periodik, tergantung perusahaan apakah di buat per bulan,
per triwulan atau tahunan.
Worksheet merupakan alat bantu untuk menyusun Financial Statements yang terdiri dari Income
Statement, Statement of Owner’s Equity dan Balance Sheet.
Financial Statement yang disusun dari Worksheet untuk Peni Studio adalah sebagai berikut:
Laporan Laba Rugi (Income Statement)
STUDIO PENI
Income Statement
For Month Ended march 31, 1995
Sales
Operating Expenses:
Salaries Expense
Supplies Expense
Rent Expense
Depreciation Expense
Miscellaneous Expense
Total Operating Expense
Net Income
5.525.000
1.265.000
960.000
800.000
175.000
369.000
3.569.000
1.956.000
Laporan Modal Pemilik (Statement of Owner’s Equity)
STUDIO PENI
Statement of Owner’s Equity
For Month Ended march 31, 1995
Capital, March 1, 1995
Net Income
Less Withdrawals
Increase in capital
Capital, March 31, 1995
20.650.000
1.956.000
1.500.000
456.000
21.106.000
Neraca (Balance Sheet)
STUDIO PENI
Balance Sheet
March 31, 1995
Assets
Current Assets:
Cash
Account Receivable
Supplies
Prepaid Rent
Total Current Assets
Plant assets:
Photographic Equipment
(-/-) Accumulated depreciation
1.631.000
1.775.000
890.000
1.600.000
5.896.000
17.500.000
175.000
Total Assets
17.325.000
23.221.000
Liabilities
Current Liabilities:
Account Payable
Salaries Payable
Total Liabilities
2.000.000
115.000
2.115.000
Owner’s Equity
Capital, Peni
Total Liabilities and Owner’s Equity
21.106.000
23.221.000
Ayat Jurnal Penyesuaian dan Penutup
(Adjusting and Closing Entries)
Setelah adjusting entries dipindahkan (Posting) ke ledger, maka ledger akan sesuai dengan data
yang dilaporkan pada Financial Statement.
Saldo perkiraan yang tercantum di Balance Sheet di bawa terus dari tahun ke tahun. Karena itu
perkiraan-perkiraan tersebut relatif permanen, maka hal tersebut disebut perkiraan riil (Real
Account).
Sedangkan saldo perkiraan yang tercantum pada Income Statement, tidak diakumulasikan dari
tahun ke tahun. Begitu juga untuk perkiraan prive tidak dibawa ke periode berikutnya.
Karena perkiraan-perkiraan ini hanya melaporkan jumlah-jumlah pada satu periode saja, maka
hal itu disebut perkiraan sementara (Temporary Account) atau disebut perkiraan nominal
(Nominal Account)
Ayat jurnal penutup mentransfer saldo Temporary Account ke perkiraan Capital
Agar jumlah yang dilaporkan hanya untuk satu periode saja, maka semua temporary account
harus bersaldo nol pada awal periode.
Caranya:
• perkiraan Revenue dan Expense ditransfer ke suatu perkiraan yang disebut Ikhtisar Laba
Rugi (Income Summary)
• Saldo net Income ditransfer ke perkiraan Capital.
• Saldo perkiraan drawings juga ditransfer ke perkiraan Capital.
Ayat jurnal yang mentransfer saldo-saldo ini disebut Closing enties
Proses pentransferan itu disebut proses penutupan (Process of closing)
Perkiraan Income Summary tidak tercantum pada Financial Report
Perkiraan Income Summary hanya dipakai pada akhir periode. Pada awal proses penutupan,
tidak ada saldo pada income summary.
Selama proses penutupan, perkiraan income summary akan di debit dan di credit atas jumlahjumlah tertentu.
Pada akhir proses penutupan, saldo income summary kembali akan menjadi nol.
Karena income summary “membersihkan” saldo-saldo dari perkiraan revenue and expense,
maka seringkali disebut clearing account
Menjurnal dan Memindahkan (Posting) ayat Jurnal Penutup
(Journalizing and Posting Closing entries)
Perkiraan revenue, expense dan drawing (dividend) merupakan perkiraan sementara (Nominal
Account) yang dipakai untuk mengklasifikasikan dan mengikhtisarkan perubahan pada capital.
Pada akhir periode, pengaruh bersih dari saldo perkiraan itu harus dicatat pada perkiraan capital
(retained earning) yang bersifat permanen (real account).
Keterangan di atas dapat dicapai dengan ayat jurnal yang disebut closing entries.
Proses jurnal penutup (Process of Closing Entries)
1. Pemindahan Revenue ke Income Summary
2. Pemindahan Expense ke Income Summary
3. Pemindahan net income ke Capital (Perorangan/Persekutuan) atau pemindahan net income
ke Retained Earning (Perseroan)
4. Pemindahan Drawing ke Capital (Perorangan/Persekutuan) atau pemindahan Dividends ke
Retained Earning (Perseroan)
Berikut dibawah ini adalah Closing entries yang diperlukan untuk Studio Peni
(Maret)
Date
31
31
31
31
Journal
Desciptions
Closing Entries
P/R
Debit
Sales
Income Summary
411
313
5.525.000
Income Summary
Salaries Expense
Miscellaneous Expense
Supplies Expense
Rent Expense
Depreciation Expense
313
512
515
511
513
514
3.569.000
Income Summary
Capital
313
311
1.956.000
Capital
Drawing
311
312
1.500.000
Hal 3
Credit
5.525.000
1.265.000
369.000
960.000
800.000
175.000
1.956.000
1.500.000
Buku besar setelah penyesuaian dan penutupan perkiraan
(Ledger after the accounts have been adjusted and closed)
Date
Item
1
1
5
6
10
13
16
20
27
31
31
31
31
Date
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
1
2
Item
1
5
31
Date
1
20
31
Date
1
31
Date
1
4
Cash
Debit
P/R
P/R
1
1
2
Item
Adjusting
Item
Adjusting
Item
P/R
1
1
3
P/R
1
3
P/R
1
1
111
Credit
3.500.000
2.400.000
850.000
125.000
500.000
575.000
1.980.000
650.000
575.000
69.000
175.000
1.870.000
1.500.000
Account Receivalbe
Debit
Credit
950.000
850.000
1.675.000
Supplies
Debit
650.000
960.000
Credit
112
Balance
Debit
950.000
100.000
1.775.000
Credit
Balance
Debit
1.200.000
1.850.000
890.000
Credit
114
Credit
2.400.000
800.000
Photographic Equipment
Debit
Credit
15.000.000
2.500.000
Debit
3.500.000
1.100.000
1.950.000
1.825.000
1.325.000
750.000
2.730.000
2.080.000
1.505.000
1.436.000
1.261.000
3.131.000
1.631.000
113
Credit
1.200.000
Prepaid Rent
Debit
Balance
Balance
Debit
2.400.000
1.600.000
Credit
121
Balance
Debit
15.000.000
17.500.000
Credit
Date
Item
P/R
Accumulated Depreciaiton
Debit
Credit
122
Balance
Debit
31
Date
Adjusting
Item
3
P/R
Credit
175.000
175.000
Account Payable
Debit
Credit
211
Balance
Debit
4
10
Date
Credit
2.500.000
2.000.000
2.500.000
500.000
Item
P/R
Salaries Payable
Debit
Credit
212
Balance
Debit
31
Date
Adjusting
Item
3
P/R
Credit
115.000
115.000
Peni, Capital
Debit
Credit
311
Balance
Debit
1
31
31
Date
31
31
Date
Closing
Closing
Item
Closing
Item
1
4
4
P/R
2
4
P/R
1.500.000
Peni, Drawing
Debit
Credit
1.500.000
1.500.000
312
Balance
Debit
1.500.000
0
Income Summary
Debit
Credit
Date
Closing
Closing
Closing
Item
4
4
4
P/R
313
5.525.000
3.569.000
1.956.000
Sales
Debit
Closing
1
1
2
4
1.980.000
1.870.000
1.675.000
5.525.000
Credit
5.525.000
1.956.000
0
411
Credit
Balance
Debit
16
31
31
31
Credit
Balance
Debit
31
31
31
Credit
20.650.000
22.606.000
21.106.000
20.650.000
1.956.000
Credit
1.980.000
3.850.000
5.525.000
0
Date
31
31
Item
Adjusting
Closing
Date
13
27
31
31
Item
Adjusting
Closing
Date
31
31
Item
Adjusting
Closing
Date
31
31
Item
Adjusting
Closing
P/R
3
4
P/R
1
1
3
4
P/R
3
4
P/R
3
4
Supplies Expense
Debit
Credit
960.000
960.000
Salaries Expense
Debit
Credit
575.000
575.000
115.000
1.265.000
Rent Expense
Debit
Credit
800.000
800.000
Depreciation Expense
Debit
Credit
175.000
175.000
511
Balance
Debit
960.000
0
Credit
512
Balance
Debit
575.000
1.150.000
1.265.000
0
Credit
513
Balance
Debit
800.000
0
Credit
514
Balance
Debit
175.000
0
Credit
Miscellaneous Expense
515
Date
6
31
31
31
Item
Closing
P/R
1
1
1
4
Debit
Credit
125.000
69.000
175.000
369.000
Balance
Debit
125.000
194.000
369.000
0
Credit
Neraca Saldo Setelah Penutupan
(Post-Closing Trial Balance)
Prosedur terakhir untuk suatu periode adalah menyusun Trial Balance setelah closing entries
dipindahkan (Posting).
Tujuannya adalah untuk memastikan bahwa ledger berada dalam keadaan seimbang pada awal
periode berikutnya.
STUDIO PENI
Post-Closing Trial Balance
March 31, 1995
Cash
Account Receivable
Supplies
Prepaid Rent
Photographic Equipment
Accumulated Depreciation
Account Payable
Salaries Payable
Peni, Capital
Total
1.631.000
1.775.000
890.000
1.600.000
17.500.000
175.000
2.000.000
115.000
21.106.000
23.396.000
23.396.000
Tahun Fiskal (Fiscal Year)
Jangka waktu maksimum periode akuntansi biasanya satu tahun, yang mencakup satu siklus
musim dan siklus kegiatan usaha.
Periode akuntansi tahunan yang digunakan perusahaan dikenal dengan istilah Fiscal Year.
Periode yang lazim dipakai adalah tahun kalender, tapi periode lain juga mungkin digunakan.
Siklus Akuntansi (Accounting Cycle)
Accounting cylce diawali dengan menganalisis serta menjurnal transaksi dan diakhiri dengan
Post-closing Trial Balance dan hasil terpenting dari Accounting Cylce adalah Financial
Statement.
Urutan Accounting Cycle:
1. Transaksi dianalisis dan di catat ke dalam journal
2. Transaksi dipindahkan (posted) ke ledger
3. Trial Balance disiapkan, data adjustment disusun dan Work sheet dilengkapi.
4. Financial Statement disiapkan
5. Adjusting entries di catat ke jurnal dan di posting ke ledger
6. Closing entries di catat ke journal dan di posting ke ledger
7. Post-closing Trial Balance disiapkan.