WEB SEBAGAI MEDIA PERIKLANAN Buku 2 bab 23 hal 308- 319 CITRA PERUSAHAAN PENGGUNA WEB • • • • Lebih berorientasi konsumen & responsif Lebih informatif Lebih canggih dan berteknologi tinggi Lebih dekat dengan pasar kaum muda Cara perusahaan menarik pengunjung web • Membangun hubungan dekat dengan konsumen • Menjadi rumah virtual bagi perusahaan • Sebagai point kontak primer • Tempat mengadakan open house EFEK IKLAN WEB • Membantu membangun kesadaran merk • Menyampaikan pesan sederhana dan ringkas • Mengingatkan kembali tentang pesan yang sudah dikenal • Penting untuk melakukan pengukuran kesadaran pengguna web terhadap produk melalui; - Penjangkauan kelompok sasaran - frekuensi peluang yang dimanfaatkan FUNGSI WEB BAGI PERUSAHAAN • Mengukur pengenalan agar lebih akurat dan lebih mudah karena virtual iklan • Sasaran ekspos iklan lebih hemat biaya sehingga mudah diakses • Memungkinakan akses secara cepat • Memudahkan panel internet untuk mencapai target • Mampu menyediakan informasi tersaring • Pemanfaatan supervisor lebih hemat • Mudah memantau secara terus menerus terhadap targetnya MENILAI IKLAN DI SITUS WEB • Pemasang iklan dapat dinilai dengan dasar’kesan” atau berapa kali halaman iklan ditayangkan • Menilai dengan dasar jumlah orang yang benar-benar mengakses iklanTampilan • Sensitif secara konteks • Fungsionalitas dan estetika • Adanya perubahan mengikuti perkembangan baru DIAGNOSIS MASALAH KETIDAKTERJANGKAUAN IKLAN • Kreativitasnya rendah Iklan membosankan dan gagal • Waktu memprosesnya tidak memadai jumlah waktu terbatas untuk memahami • Banyaknya gangguan Melakukan hal lain secara bersamaan • Tidak memproses iklan secara mental Gangguan internal dari individu itu sendiri MENGUKUR EFEK IKLAN KE DALAM INGATAN Asosiasi Ingatan berarti mengingat kembali pengalaman masa lampau. Membiarkan ingatan kita terisi oleh informasi yang pernah diperoleh. Jaringan kerja mental Mengkaitkan tidak hanya informasi masa lalu tetapi juga makna banyak hal yang sangat dekat kaitannya. Menyebarkan aktivasi Membantu merek selalu diingat dan merk mempunyai regristrasi bebas pada konsumennya Koneksi antara atribut dengan aktivasi Petunjuk mengingat kembali Indikator Iklan tidak efektif • • • • Penjualan Pembagian pasar Sikap terhadap merk Asosiasi sikap & perilaku dengan jangkauan mental atau regristrasi merk MENGUKUR EFEKTIVITAS IKLAN BERDASAR MERK • • • • Perilaku membeli merk Tujuan membeli/ sikap atas merk Kesadaran merk Citra merk MENGUKUR EFEKTIVITAS IKLAN BERDASAR IKLAN • • • • • • Mengenal iklan Mengingat kembali iklan Merk yang tepat Pengantaran pesan Menyukai iklan Kepercayaan atas iklan
© Copyright 2024 Paperzz